Story cover for REVANO by elzazaaa
REVANO
  • WpView
    Leituras 9,400,229
  • WpVote
    Votos 742,993
  • WpPart
    Capítulos 60
  • WpView
    Leituras 9,400,229
  • WpVote
    Votos 742,993
  • WpPart
    Capítulos 60
Concluída, Primeira publicação em jul 13, 2019
[available on bookstore]



Revano Mahendra, sudah tidak asing ketika orang-orang selalu menyebutnya sosok cowok yang terlalu datar, tidak banyak bicara, pintar dan kelewat ganteng. Tidak ada alasan kuat kenapa dia seperti itu, hanya saja dia terlalu malas untuk banyak berbicara ataupun bersikap ramah pada orang yang belum dekat dengannya. 

Tapi, entah kenapa dia menjadikan sosok Alviona Salsabila sebagai pengecualian. Orangtuanya selalu menyuruh untuk menganggap Viona hanya sebatas saudara saja, akan tetapi dia tidak bisa melakukannya. Sejak perasaan itu perlahan tumbuh, sejak senyuman gadis itu membuat dirinya jatuh, sejatuh-jatuhnya.

Sosok Revano Mahendra akan mengajak kalian untuk mengetahui bagaimana akhir dari hubungannya dengan seseorang yang sudah bersamanya sedari kecil.



DON'T COPY MY STORY!
Todos os Direitos Reservados
Inscreva-se para adicionar REVANO à sua biblioteca e receber atualizações
ou
#467ceritafiksi
Diretrizes de Conteúdo
Talvez você também goste
Talvez você também goste
Slide 1 of 10
Denial cover
PRISMATIKA✔️ cover
SASSY & CLASSY cover
DEVANO [TERBIT] cover
KEISHA✔ cover
My Cold Bad Boy (COMPLETED) cover
Revalet cover
Possesive Playboy cover
ALVIN ALVA(COMPLETED)  cover
Jejak Dosa cover

Denial

10 capítulos Em andamento

Jadi gini... Ayla udah barengan sama Revan dari mereka masih bau bedak bayi sampe bau-bau ujian nasional. Sahabatan, tetanggaan, dan... tukang nganter surat cinta dari cewek-cewek yang naksir Revan. Yes, tukang pos cinta. Revan? Cowok kalem, pinter, cakep, dan diem-diem punya rasa. Tapi karena satu dan lain hal, dia mending ngasih kode tipis-tipis... yang sayangnya cuma nyampe ke angin. Masuk SMA, hidup Ayla makin absurd. Ketua cheerleader tiba-tiba demen banget nyosor ke Revan. Ayla mulai cemburu tapi tetep bilang, "Yaelah, gue mah cuma temen!" Padahal hatinya? Udah kayak popcorn ketumpahan cabai.