The Next King - White || Blanc
  • Reads 78,572
  • Votes 9,602
  • Parts 41
  • Reads 78,572
  • Votes 9,602
  • Parts 41
Ongoing, First published Jul 17, 2019
1 new part
[Sequel The Abandoned Kingdom]


Sudah tujuh belas tahun lamanya semenjak pertempuran dengan penyihir gelap terjadi. Sudah tujuh belas tahun lamanya pula Roshelle de Rosemarie bangkit setelah seratus tahun terikat dalam kutukan dan ditelantarkan dunia.

Selama itu, Raja Arion dan Ratu Evangeli telah membangun pemerintahan yang luar biasa. Berkat usaha mereka, nama Roshelle de Rosemarie semakin berkembang. Rakyat dari seluruh penjuru benua berdatangan untuk berkunjung.

Setelah setahun perubahan luar biasa, lahirlah seorang penerus kerajaan. Seorang putra berambut emas seperti sang raja, bernetra kecoklatan seperti sang ratu.

Anak itu lahir tepat ketika gerhana Matahari yang sangat gelap berakhir. Oleh karena itu, Ratu Eva memberi nama dia "Aisen" yang berarti "terang".

Hal itu merupakan pertanda baik, sekaligus buruk.

Dan sekarang, saat dimana sang penerus baru harus menghadapi arti di balik keberadaannya yang bahkan tidak dapat diketahui oleh peramal terbaik di kerajaan.

"Seperti Matahari, dia harus bangkit bersinar sendirian. Dan jatuh terbenam sendirian pula."

***

Copyright ©2020 by gmonmon all rights reserved.
All Rights Reserved
Sign up to add The Next King - White || Blanc to your library and receive updates
or
#4sword
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
APPETENCE - The Kingdom of Shade [END] cover
ZEMBLANITY - The Kingdom of Light [END] cover
ROSALINE - I will be The Real Antagonist cover
The Truth Never Lie ✔ (DREAME) cover
As Your Wish  ☆End☆ cover
JOANA, SHE IS AN EXTRAS  cover
Iltas 2: Dragons of Dracaelum cover
Eira The Last Dhampir cover
Blood of Fairy [COMPLETE] cover
Honey in His Venom (On Goin) cover

APPETENCE - The Kingdom of Shade [END]

28 parts Complete

[Fantasy & (Minor)Romance] Carmelize selalu berakhir bermimpi tentang sebuah kerajaan setiap malam. Hanya ada satu orang yang bisa melihatnya, yaitu putri dari kerajaan tersebut. Dalam waktu yang singkat, mereka menjadi teman baik yang saling memberitahu rahasia satu sama lain. Sampai akhirnya Carmelize tahu hal yang menakutkan tentang putri itu. Itu bertepatan dengan malam ulangtahun Carmelize yang ke-11. Dan sejak saat itu, dia berhenti bermimpi. Seri kedua dari : Another Dimension Kingdom *** ©2018, Cindyana H Cover by: Ariski. Dimulai tanggal 1 Juni 2018 Selesai tanggal 30 Juni 2018 Was #1 Fantasi (genre) Was #1 Fantasy (tag)