Story cover for Sebersit Rasa  by putrifah2
Sebersit Rasa
  • WpView
    Reads 14,748
  • WpVote
    Votes 858
  • WpPart
    Parts 42
  • WpView
    Reads 14,748
  • WpVote
    Votes 858
  • WpPart
    Parts 42
Complete, First published Jul 18, 2019
Perkenalkan, dia Fahira Analea. Adik kelas yang menyukai seorang kapten basket di sekolahnya. Si warga Edelweiss jelata yang berani menjatuhkan hati pada Ardhan Revano, kakak kelas yang terkenal dan berbakat. 

Apa kata yang cocok untuk perjuangan cinta Fahira selain tak pantas?

Fahira harus menghadapi cantiknya Riana--sahabat dekat Ardhan yang dikabarkan juga menyukai Ardhan, dan Gleya --sahabat Riana yang serba glamor.

Aksi dan reaksi itu berjalan. Namun, semua tidak sesuai apa yang telah menjadi ekspektasi. Banyak rintangan yang harus Fahira hadapi. Mencoba bangkit saat berulang kali jatuh. Lalu, bagaimana perjuangan kisah cinta Fahira yang mendambakan pangeran impiannya?




Karya ini murni hasil dari pemikiran saya
Ayo, mampir ya❤
All Rights Reserved
Sign up to add Sebersit Rasa to your library and receive updates
or
#741acha
Content Guidelines
You may also like
ARJUNA by ameiranou
56 parts Complete
[Di Antara Dua Rasa] Arjuna memiliki kekasih, tapi akhir-akhir ini ia merasa ada yang kekasihnya sembunyikan. Termasuk kedekatan mereka yang tidak seintens dulu. Arjuna mencoba mengerti dan menganggap segalanya masih baik-baik saja. Hingga Arjuna bertemu dengan Ariana, merasa tertarik dengan gadis berstatus adik kelasnya itu. "Gue bakalan dateng ke acara sama dia." Dan sejak saat itu, semua hal bermula. Berita tentang siapa gadis yang datang ke acara pesta bersama Arjuna menjadi perbincangan. Bukan karena beruntungnya gadis itu bisa datang bersama Arjuna, tetapi tentang keberadaan gadis itu di tengah hubungan Arjuna dan kekasihnya yang sudah terjalin lama. Arjuna menginginkannya. Namun, Arjuna juga tidak bisa mengelak jika ia masih ingin mempertahankan Tiffany-sang kekasih untuk tetap di sisinya. "Waktunya nggak tepat. Lo suka saat Kak Arjuna masih punya pacar. Apa lo tega rusak hubungan itu cuma karena lo pengen perasaan lo baik-baik aja?" Antara harus egois untuk kebaikan perasannya, atau berhenti dan menyakiti perasaannya. Apa yang harus Ariana pilih? _______ DISCLAIMER Cerita ini mungkin (sedikit) ga padu alurnya atau bisa jadi ga sesuai sama penjelasannya sebelumnya karena sedang dalam tahap revisi. Terima kasih♥ #Rank 1 in Manu Rios [24/12/2022] #Rank 3 in Manu Rios [26/05/2022] #Rank 1 in Fiksi Remaja [29/01/2022] #Rank 1 in SMA [29/01/2022] #Rank 3 in Roman [29/01/2022] #Rank 2 in Badboy [30/01/2022] #Rank 2 in Fakeboy [31/03/2021] #Rank 1 in Dasha [09/02/2021] #Rank 1 in Ariana [09/02/2021] #Rank 1 in Abuabu [04/01/2021] #Rank 2 in Fiksi Umum [31/12/2020]
Antara Fajar Dan Senja [TERBIT] by Sweeticha
75 parts Complete
(TERSEDIA DI GRAMEDIA) PART TIDAK LENGKAP ⚠️ Fajar Arvandi, murid yang hobi bolos dan selalu membuat sekretaris pusing dengan alasannya. Jabatannya sebagai ketua gang Black Eagle tidak cukup membuat Senja segan dengannya. Hanya Senja yang berani menjewernya di depan pasukannya. Senja Arsyana, sang sekretaris yang sudah menjabat selama 5 tahun berturut-turut sejak SMP sampai SMA kelas 11. Selama 5 tahun pula Senja selalu dipusingkan dengan tingkah Fajar. Satu kelas sekaligus satu komplek dengan Fajar membuat Senja seolah-olah menjadi orang yang bertanggung jawab jika Fajar tidak masuk sekolah. Layaknya fajar yang muncul di pagi hari dan senja yang muncul di sore hari, mereka tidak bisa bersama dalam satu waktu. Begitu pula Fajar Arvandi dan Senja Arsyana. Seperti yang Vano bilang... "Fajar sama Senja jangan disatuin, nanti kiamat!" ~ Revano Ardianto. ____________________________________________ "Dih! Sukanya baperin anak orang, tapi gak mau ngasih kepastian. Dikira jemuran apa, digantung mulu." "Setelah apa yang udah kita lakuin akhir-akhir ini, lo masih butuh kepastian? Gue kira lo udah ngerti tanpa harus gue ungkapin." "Gue butuh kepastian dengan sebuah pernyataan. Percuma, lo bersikap manis kalau lo gak nembak gue berarti itungannya cuma temen. Sebagian cewek emang mau ngejalanin hubungan tanpa sebuah pernyataan, tapi gue gak mau. Gue gak mau ge-er nganggap kita jadian padahal lo gak pernah nyatain perasaan lo." "Ya udah. Senja Arsyana... gue minta lo buat jadi pacar gue mulai sekarang! Gue sayang sama lo dan gue yakin lo tahu tentang itu." Highest Rank : #1 in Acak (31/08/2020) #1 in Fiksi Remaja (03/11/2020) #1 in Teen Fiction (07/09/2020) #1 in Ketua Gang (09/09/2020) #1 in Chicklit (19/09/2020) #1 in Komedi Romantis (23/09/2020) #1 in Bucin (29/09/2020) #1 in Humor (20/10/2020) #1 in Roman (08/10/2020) #1 in Fiksi Umum (11/10/2020) #5 in Romance (14/11/2020) #1 in Bad Boy (19/10/2020) #1 in SMA (16/11/2020) #1 in Remaja (24/11/2020)
MY FAKBOY [END] by pitriell
42 parts Complete
"Jadi, kakak lebih milih pulang bareng Freya dibanding Kia?" ujar Kia pada Arzel. Kalimat apa yang dia ucapkan pada Arzel ini? Tentu saja Arzel lebih milih Freya dibanding dirinya. Bahkan Arzel juga sudah bilang bahwa dirinya mau pulang bersama sama Freya. Tapi, mengapa dia masih bertanya? Dasar Kia bodoh! "Jelaslah!" tekan Arzel tegas. "Tapi, kenapa?" lirih Kia. "Karena, Freya pacar gue," Lagi-lagi Freya dibuat senang oleh Arzel saat Arzel menyebutnya dengan kata 'pacar'. "Tapi,kan, Kia juga pacar Kakak. Tapi, kok Kakak lebih milih pulang bareng Freya?" ujar Kia lagi semakin lirih. "Karena, Freya jauh lebih cantik dari lo! Kalo gue pulang bareng lo yang ada lo bikin gue malu, karena bawa cewek cupu macam lo! Dan yang paling utama karena gue mencintai Freya dibanding lo!" Suara Arzel yang besar itu, membuat murid-murid yang melewati mereka mendengarkan ucapannya. Deg! Perkataan Arzel sungguh sangat menampar Kia pada kenyataan. ~~ Kia mencintai Arzel dengan setulus hatinya. Namun, Arzel mencintai Kia hanya main-main saja. Hingga suatu kesalahan besar yang dibuat oleh Arzel membuat Kia menjauhinya. Bahkan sampai Arzel bertekuk lutut di kakinya, Kia masih tetap berusaha menjauhi Arzel. Lalu, bagaimana dengan seterusnya? Apakah Kia tetap berusaha menjauhi Arzel saat Arzel yang berusaha membuat Kia kembali padanya? "Jika kematian gue bisa buat lo maafin gue. Gue rela mati detik ini juga."-Arzel- (NB: Cerita ini akan membuat kalian emosi sama pemeran utamanya). #1 in Badboy 21072022 #1 in Cupu 17072022 #1 in Brengsek 20012022 #1 in Fakboi 1701 2022 #1 in ceritaremaja 05012022 #1 in Fakboy #1 in School 26092021 #2 in Kakak kelas 17072022 #2 in Ceritaremaja 26062021 #3in Remaja 10082022 #3 in kakak kelas #4 in Teenfiction 05082022 #4 in Acak 20072022 #4 in goodgirl 15012022 #4 in Playboy 20082021 #4 in Indonesiamembaca 20082021 #9 in Story 05082021 #9 in Teenlit 05082022
You may also like
Slide 1 of 10
Love, Life, Line (Completed) cover
ARJUNA cover
Antara Fajar Dan Senja [TERBIT] cover
RAFFRAIN cover
Rasa yang disembunyikan cover
MY FAKBOY [END] cover
WUNDE ( Selesai ) cover
ALFHASSA cover
Adella, Love You! ✔ [TERBIT] cover
A dan Z [LENGKAP]  cover

Love, Life, Line (Completed)

41 parts Complete

--FIKSI REMAJA-- COMPLETED. Safira adalah siswi SMA yang bersahabat dengan empat cowok yakni: Elang, Dion, Jerry, dan Ian. Mereka bersahabat sejak kelas 8 SMP. Elang si penggemar astronomi yang pintar, Dion si cowok paling annoying, Jerry si jangkung yang apa adanya, dan Ian si anak band yang kalem. Mereka adalah orang-orang yang membuat masa SMA Safira menjadi lebih bewarna dan hidup. Dengan karakter sahabatnya yang berbeda-beda, Fira--sapaan akrab Safira jatuh cinta dengan salah satu dari mereka. Masalah semakin kompleks ketika di saat yang sama, Fira jatuh hati dengan admin akun resmi LINE. Kisah cinta Fira semakin rumit dan terlalu abu-abu. Hingga pada suatu hari, Fira menemukan sebuah fakta yang mengungkap segala rahasia, ia menemukan sebuah jawaban. Novel ini menceritakan tentang persahabatan, percintaan, dan juga makna hidup.