Behind the Camera [COMPLETED] ✓
  • Reads 550,674
  • Votes 36,923
  • Parts 50
  • Reads 550,674
  • Votes 36,923
  • Parts 50
Complete, First published Jul 21, 2019
✨ Cerita terpilih untuk Reading List @WattpadRomanceID [Bittersweet of Marriage - Maret 2023]

✨ Naskah Terbaik #1 event Menulis Novel oleh Semanding Books


Blurb:


Luci boleh melanjutkan karirnya di Jakarta dengan syarat harus memiliki suami sebab kedua orang tuanya sangat khawatir dengan Luci. Dengan berat hati, Luci harus menerima perjodohan dengan anak dari teman baik mamanya yang tak lain adalah Dekada Loey Dermawan.

Di tengah popularitasnya yang sedang naik daun sebagai seorang aktor, Dekada harus memulai hidup baru bersama Luciani Winanda. Sebuah hubungan yang tercipta di tengah popularitas keduanya mengharuskan mereka menyembunyikan hubungan mereka dari sorotan dunia selebriti, termasuk ketika memiliki projek bersama.

Bukan hanya bersembunyi dari kerasnya panggung hiburan, tetapi juga bertahan di atas cinta yang sulit datang. Dekada mencintai Luci, tetapi Luci masih belum berdamai dengan keadaannya.

Mampukah mereka menjalani hidup baru itu bersama di belakang kamera? Mampukah Dekada mengukir bahagia dan membuat Luci mencintainya?




2023 © todayisfina

start: 1 Februari 2023
end: 2 Juli 2023
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Behind the Camera [COMPLETED] ✓ to your library and receive updates
or
#563romance
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Pratigya [Tamat] cover
Tentang Gista Juga Saka cover
Just Marry Me (End) cover
TARAKA ✓ cover
What a Feeling cover
Autumn Evermore [END] cover
Istri Manis Om Yuda(21+) cover
Secret In Paris ✔️ cover
Ssst! Love... cover
Backstreet [2] cover

Pratigya [Tamat]

38 parts Complete

Stella dan Andreas adalah dua orang asing yang kebetulan tinggal satu atap. Ikatan pernikahan mereka tidak ada artinya, terkhusus bagi Andreas. Mereka hanyalah suami istri di atas kertas. Keduanya hanya bersikap harmonis dan romantis di depan sanak saudara. Selebihnya, Stella dan Andreas tidak akan mencampuri urusan satu sama lain. Namun, semua berubah semenjak hadirnya Riga, senior kampus Stella dulu, yang kini menjadi ketua Divisi Marketing. Cemooh yang Andreas lontarkan ketika melihat kebersamaan Stella dan Riga, perlahan berubah menjadi perasaan tak rela. Ada sesuatu yang bergemuruh dalam dada ketika Andreas mendapati Riga menyentuh Stella, barang seujung kuku pun. Ketika bunga asmara mulai tumbuh, Stella dan Andreas disadarkan pada perjanjian yang pernah mereka buat. Penyatuan keduanya pun terlalu dipaksakan hingga terus menimbulkan luka. Sejak awal, pernikahan Stella dan Andreas memang diniatkan pada satu tujuan, yaitu perceraian.