Story cover for Perfect Classmates ✔ by lalaalrajaksa
Perfect Classmates ✔
  • WpView
    Reads 12,565
  • WpVote
    Votes 752
  • WpPart
    Parts 13
  • WpView
    Reads 12,565
  • WpVote
    Votes 752
  • WpPart
    Parts 13
Ongoing, First published Jul 24, 2019
#SmaCendekia9Series
#7a1Series


Perfect Classmates.

Dua kata yang dapat mendeskripsikan kelas 7A1. Kelas yang paling rusuh dan juga di cap jelek oleh semua guru. Yang terletak di lantai dua dekat tangga dan kebetulan dibawahnya terdapat ruang Tata Usaha. Bisa dibayangin kan, kalau kelas ini berisik gdebak gdebuk? Pasti kedengaran dari bawah sana.

Murid murid dikelas ini? Subhanallah. Nggak tau lagi deh harus mendeskripsikan kayak bagaimana. Oke gini aja, kalau mau tau, baca aja langsung okeh.

Murid murid kelas 7A1 identik cerdas, tapi sayangnya kebanyakan dari mereka malas untuk mengerjakan tugas, jadi beginilah akibatnya tidak disukai oleh para guru.

Dikelas 7A1 juga terdapat Raja dan Ratunya Olimpiade. Semua soal Olimpiade dikuasai oleh mereka berdua. Mau matematika, fisika,kimia atau yang lainnya. Mereka sudah terbiasa.

Tapi. Apalah daya, kalau jelek yaa jelek aja, nggak akan bisa menjadi bagus. Itu yang disayangkannya. Berusaha menjadi yang lebih baik,tapi nggak dihargai? Apa kalian masih mau berusaha atau berhenti saja?.

Satu kelas Bobrok Semua.

Dan inilah kisah orang-orang sabar.
Kelas 7A1.

━━━━━ • ஜ • ❈ • ஜ • ━━━━━

Teenfiction 1.


Since: 25 Juli 2019 ✓
All Rights Reserved
Sign up to add Perfect Classmates ✔ to your library and receive updates
or
#195solid
Content Guidelines
You may also like
|| Study For You || End ✔ by ssaattss
55 parts Complete
Judul sebelumnya : 𝐁𝐮𝐦𝐚𝐧𝐭𝐚𝐫𝐚 & 𝐒𝐞𝐧𝐣𝐚 📌 𝙲𝚎𝚛𝚒𝚝𝚊 𝚒𝚗𝚒 𝚑𝚊𝚗𝚢𝚊 𝚞𝚗𝚝𝚞𝚔 𝚑𝚒𝚋𝚞𝚛𝚊𝚗 𝚜𝚎𝚖𝚊𝚝𝚊. 📌 𝙼𝚞𝚛𝚗𝚒 𝙵𝚒𝚔𝚜𝚒. . [ END ] . When buma yang otaknya kecil sekecil udang bahkan lebih kecil lagi, dituntut untuk pintar oleh papanya. Bertemu dengan Senja, gadis pintar yang kenal semua murid gedung IPS tanpa terkecuali. Kecuali Buma. Mereka bertemu dirooftop, saat Senja bolos pelajaran bahasa Indonesia, dan saat Buma berdiri diujung rooftop dengan tangan terlentang seolah siap terjun dari lantai paling atas. Awal pertemuan mereka cukup mengesankan, sampai pada akhirnya, Buma menjadikan Senja sebagai alasan dia bertahan. Dituntut untuk pintar sangat tidak mudah, tapi Senja membuat dia semangat, dan ingin meraih nilai tertinggi dari yang tertinggi. ●◉◎◈◎◉● "Tenang aja om, aku bakal buat dia dapet nilai 10 buat semua pelajaran sampai kelulusan" Eden menatap senja serius. "Jika tidak?" "Jika tidak?" beo senja. "Kamu harus mengakhiri hubungan dengan buma" senja terkejut namun sedetik kemudian tersenyum. "Senja janji" Buma melotot dengan percakapan senja dan eden. . "Apa apa? Study for you? Salah tuh yang nulis, yang bener, Study for Senja" bangga Buma dengan wajah songongnya. . ⚠️ Dilarang keras menjiplak! Cuz cerita ini dibuat dengan otak gosong yang melongpong. ༶•┈┈⛧┈♛ 𝐻𝑎𝑝𝑝𝑦 𝑅𝑒𝑎𝑑𝑑𝑖𝑛𝑔 𝑔𝑢𝑦𝑠 🫶🏻 ♛┈⛧┈┈•༶
GALANG [SELESAI] by sindyaull
73 parts Complete
[PART LENGKAP] #1 IN KISAH REMAJA [22/02/2022] Galang Pramudya, ketua The Lion di SMA Elang, yang terkenal ganas dalam menghabisi musuhnya. Tapi berubah posesif dan manja pada satu gadis. Tanpa diduga, Galang hadir ke dalam kehidupan Gita. Memberi warna baru pada Gita. Regita Ayani, harus menelan kepahitan, mengetahui bahwa Ibunya sudah meninggal dunia. Hari-harinya pasti akan terasa sangat berat tanpa ada sosok Ibu, bagi Gita. Apalagi di tambah ia harus mulai belajar mandiri di Apartemen miliknya. Sampai Gita mengetahui satu fakta, bahwa ia hanya dijadikan bahan taruhan bersama teman-teman Galang. Saat hari itu tiba, Gita kembali merasa sangat hancur. ❝Lo, sama aja kayak cowok di luar sana, Lang! Ternyata selama ini gue salah menganggap lo beda dari cowok lain.❞ ❝Lo salah, Ta. Gue sayang sama lo.❞ ❝Sayang??? Cuman pura-pura kali, kan, lo cuman jadiin gue bahan taruhan doang.❞ ❝TA!! BERAPA KALI LAGI GUE HARUS NGOMONG SAMA LO! ITU DULU, SEBELUM GUE SAYANG SAMA LO! NOW, I LOVE YOU! I REALLY DO!❞ ❝Lo gila, ya?!❞ ❝Iya!! Gue gila karena lo, Ta!!❞ 𝐆𝐀𝐋𝐀𝐍𝐆 2021 copyright © sindyaull ❗WARNING❗ • ʙᴀɴʏᴀᴋ ᴀᴅᴇɢᴀɴ ᴋᴇᴋᴇʀᴀꜱᴀɴ, ʙᴇ ᴀ ᴡɪꜱᴇ. • ʙᴀɴʏᴀᴋ ᴀᴅᴇɢᴀɴ ᴜᴡᴜ. • ᴘᴇʀꜱᴀʜᴀʙᴀᴛᴀɴ ʏᴀɴɢ ꜱᴀɴɢᴀᴛ ꜱᴏʟɪᴅ. • ᴛᴇɴᴛᴀɴɢ ʙᴀʜᴀɢɪᴀ, ʀᴀꜱᴀ ꜱᴀᴋɪᴛ, ᴊᴜɢᴀ ᴋᴇᴋᴇᴄᴇᴡᴀᴀɴ ʜᴀᴅɪʀ ᴅɪ ᴅᴀʟᴀᴍ ᴄᴇʀɪᴛᴀ ɪɴɪ.
Welcome to 3-A (part 1) by Fukuyama12
54 parts Complete
Langkah mereka masih panjang. Meski tahun ini adalah tahun terakhir mereka, itu tandanya banyak yang harus segera diselesaikan. Dan itu adalah PR tersendiri bagi Mr. Oliver. Mendidik tiga belas anak yang mencapai titik puncak masalah mereka bukannya tidak mudah, tetapi ia juga tidak akan menyerah. •) "Ibu, ini adalah jalan yang aku inginkan. Tolong izinkan aku." •) "Jadi, ayo terus berjuang bersama untuk selamanya!" •) "Aku hanya tidak yakin mereka akan mengizinkanku atau tidak." •) "Sejujurnya, aku benar-benar tidak tahu harus apa." •) "Halo, salam kenal!" •) "Tidak apa-apa, Mr. Oliver. Ini memang jalan yang aku pilih." •) "Mungkin aku akan pergi jauh, sangat jauh hingga semuanya melupakanku dan aku melupakan mereka." •) "Apa tidak lagi ada alasan bagi mereka untuk tetap bersama?" •) "Aku bukannya tidak punya empati." •) "Jika aku mati, tolong jangan menangisi kepergian ku." •) "Jangan berkata seperti itu! Kau berharga bagiku! Kau satu-satunya yang kumiliki!" •) "Sepertinya mereka memang tidak menginginkanku." •) "Iya. Ayo terus bersama selamanya!" •) "Tenang saja. Seorang guru akan tetap menjadi guru bagi muridnya, bahkan jika mereka sudah berhenti." Buku kedua dari [Welcome to The A-Class]. Harap membaca buku kesatu terlebih dahulu agar memahami isinya! 📌Urutan Membaca 1. Welcome to Class A 2. WTCA: The Gilded Cage (Side Story, Revisi ver) >> Terbit cetak di Rigel Publisher 3. Welcome to 3-A (part 1) 4. Welcome to 3-A (part 2)
AKSELIO (TERSEDIA DI SHOPEE) by trislanggi
8 parts Complete
[FASE 1; CHAPTER TIDAK LENGKAP UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN] "Luka yang sudah menganga sejak awal ternyata tersimpan rahasia begitu banyak dan tak ada ujungnya." Permasalahan mereka bukan hanya tentang hubungan percintaan remaja biasa, tapi sekolah, keluarga, rahasia, dan kebencian terpendam yang menjadi tanduk akar segala peristiwa. Obsesi besar menghancurkan segala kehancuran awal yang sudah menjadi tekanan. Lari bersama teka-teki tak berujung, menimbulkan luka baru di atas luka lama yang tidak akan pernah kering. Akselio Kastara Nalendra dan Brianna Arabella. Dua manusia yang sejak lama saling terikat, tapi benang merah tak ada habisnya mereka tarik. Semakin kusut, semakin runyam, semakin banyak menaruh luka. Kesakitan dua insan manusia yang ingin berakhir bahagia tapi dunia seolah menguji mereka begitu hebatnya. Tekanan, pelarian, jebakan, entah berantah bersama bahagia yang tidak mereka temui sama sekali. Kisah mereka seolah tak sesederhana yang orang bayangkan. Mereka yang berhasil masuk adalah orang-orang terpilih yang mampu memecahkan segala permasalahan yang ada. Selamat datang di dunia Akselio dan Brianna. Kisah rumit tetapi sederhana akan menemani kalian dengan dua tokoh utama yang tidak akan pernah kalian tebak. Cerita ini BERBEDA dari kebanyakan. Sistem sekolah yang membedakan Kelas Unggulan dan Kelas Umum. Munculnya sebuah perkumpulan besar di SMA GARTA menjadi boomerang bagi semuanya. _________________________________________ [SEGALA MACAM PLAGIAT/PENJIPLAKAN/TIRUAN HARAP MENJAUH] START : 6 September 2021 REVISI : 25 Desember 2022 TAMAT : -
DAKSA [END] by StarNight_SF
46 parts Complete
[FOLLOW DULU SEBELUM BACA] PART MASIH LENGKAP! "Kemana tadi?" Daksa yang mendengar pertanyaan Kara jadi gugup dan bingung harus jawab apa "JAWAB!" ucap Kara dengan nada yang lebih tinggi "Tadi habis..habis...habis..anu..itu..." jawab Daksa bingung dan menggaruk pipinya yang tidak gatal "Jawab jujur atau gue lebih marah" "Tadi gue habis nganterin Elsa belanja ke mall, gue mau nolak sebenernya tapi dia ngancem putus" Kara yang mendengar itu menghebuskan nafas kasar Daksa Pramudya Aksara, laki-laki yang masih duduk di bangku kelas 2 SMA ini memiliki sifat dingin,ganas,cuek,tapi kalau udah ada pawangnya jinak. Daksa adalah salah satu murid nakal sekaligus berprestasi disekolahnya. Daksa memiliki sahabat perempuan yang sangat ia jaga,kalau ada yang ganggu sahabat kesayangannya ini, jangan harap bisa selamat dari amukan Daksa Karana Anastasya Rajendra, perempuan yang masih duduk di kelas 2 SMA ini memiliki sifat yang jutek, galak, tapi penyabar dan penyayang, apa lagi kalau udah berhadapan sama sifat sahabat laki-lakinya itu. Cuma Kara yang bisa jinakin sahabatnya ini. Banyak yang berfikir kalau hubungan Daksa dan Kara lebih dari sekedar sahabat. Tapi keduanya tidak mempedulikan itu, mereka hanya berteman dan mengangap hubungan mereka seperti adik-kakak. Tapi.... tidak ada yang tahukan kedepannya bagaimana Masalah yang datang di hubungan mereka membuat mereka menyadari perasaan mereka yang sebenarnya.... Gambar di cerita : Pinterest Publish : 25/06/21 End. : 18/10/21 TAHAP REVISI REPOST : 11/11/21 SELESAI : 11/12/21 [DON'T COPY MY STORY!!] 🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻
You may also like
Slide 1 of 10
Bintang [end] cover
|| Study For You || End ✔ cover
Selebgram [end] cover
SABDA [Moving] cover
DEVIAN [END] cover
GALANG [SELESAI] cover
Garis Luka cover
Welcome to 3-A (part 1) cover
AKSELIO (TERSEDIA DI SHOPEE) cover
DAKSA [END] cover

Bintang [end]

63 parts Complete

-Angkasa Series 1 "Kenapa sih lo? Padahal semua cowok itu suka sama gue!" "Kecuali gue! Karena gue nggak kayak semua cowok!" Di SMA Angkasa tidak ada sejarahnya seorang Bintang menyukai cowok duluan, tidak ada sejarahnya Bintang mengejar cowok, dan tidak ada sejarahnya cowok yang tidak suka dengan Bintang. Kali ini pengalaman dan sensasi luar biasa yang Bintang alami dari seorang playgirl yang harus tobat untuk bisa mendapatkan seseorang bernama Raja, si cowok cuek bermata tajam bagaikan elang yang sangat sempurna dimata Bintang, tapi ternyata mempunyai kehidupan bertolak belakang dari yang dia kira. Menjadi murid baru di SMA Angkasa membuat Raja menjadi sosok cowok sempurna yang harus menutupi kehidupan aslinya. Kehidupan Raja menjadi terganggu sejak hadirnya sosok cewek gila yang berusaha menarik perhatiannya. Raja tidak pernah mau membuka hatinya kepada Bintang akibat alasan dan rahasia tertentu. 𝐒𝐭𝐚𝐫𝐭𝐞𝐝 𝐰𝐫𝐢𝐭𝐢𝐧𝐠 𝟐𝟎𝟐𝟎 Rank: #2 fiksiremaja #2 romance #1 acak #1 coolboy #1 galau #1 cintasma #2 badboy #1 remaja #4 coolboy #4 kisah remaja #4 friendzone #16 fiksiremaja •Bukan cuma cinta-cintaan remaja aja. Ada masalah keluarga, persahabatan, dan masalah hidup yang akan bisa jadi pembelajaran. •Baper, ngakak, sedih, kesel, gemes. Semuanya ada disini yang bikin kamu kangen masa-masa di SMA.