LAKUNA
  • Membaca 140,687
  • Suara 14,321
  • Bagian 25
  • Membaca 140,687
  • Suara 14,321
  • Bagian 25
Lengkap, Awal publikasi Jul 25, 2019
(COMPLETED) COVER NOVEL : Dede Yogi Darsita

Lakuna diartikan sebagai kekosongan dalam dua sisi jiwa yang mencari muara untuk saling menyempurnakan kekurangan yang ada. Kepingan Puzzle yang belum sempurna.

Semesta menjadi saksi para hati yang saling menggenapkan tapi waktu selalu mengambil jeda untuk sampai kepada waktu tepat itu tiba.

Inilah perjalanan Panjang saat garisan tipis itu tercipta antara Fahim Sidiq dan Arunika Hulya Iskender untuk menemukan muara bersama.
Seluruh Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang
Daftar untuk menambahkan LAKUNA ke perpustakaan Anda dan menerima pembaruan
atau
#31semesta
Panduan Muatan
anda mungkin juga menyukai
anda mungkin juga menyukai
Slide 1 of 10
Untouchable Girl  cover
RIO - Stay With Me✓ cover
PERTIWI cover
Sandyakala Terindah cover
GUS AZZAM (SEGERA TERBIT) cover
Unlimited Love  cover
Raden Mas & Raden Ajeng (SUDAH TERBIT)  cover
Juniara cover
Stepping Stone (End)  cover
Beautiful Layla | Apa Itu Cantik Yang Sesungguhnya? ✔ cover

Untouchable Girl

36 Bagian Lengkap

#1 in islam 03/09/2020 #1 in kuliah 06/10/2020 Mahasiswa killer. Itulah julukan yang diberikan para Mahasiswa/i kampus kepada Panca Nugraha. Kalau biasanya Dosen yang mendapatkan julukan tersebut, maka kali ini seorang Mahasiswa yang dijuluki julukan tersebut. Sikap kritis Panca mampu membuat Dosen sampai menggelengkan kepala. Pertemuannya dengan gadis berjilbab yang selalu menjaga jarak serta selalu tersenyum manis pada semua orang mampu membuat kesehariannya menjadi berbeda. Entah kenapa dia merasa terganggu dengan senyuman itu. Dia tidak suka. Hatinya selalu berdesir aneh begitu juga jantungnya yang selalu berdebar lebih kencang seperti orang pesakitan. Akhirnya Panca menetapkan bahwa gadis itu sangat berbahaya bagi dirinya.