Not a Dreaming Marriage (Completed)
  • Reads 6,094,824
  • Votes 487,781
  • Parts 34
  • Reads 6,094,824
  • Votes 487,781
  • Parts 34
Ongoing, First published Jul 26, 2019
Ada perbedaan yang terlalu mencolok antara aku dan dia.  

Dia pintar. Aku bodoh. 

Dia founder sekaligus CEO sebuah aplikasi belajar online. Sedang aku? Mungkin yang bisa kulakukan hanya bergaya di depan kamera untuk endorse baju dengan bayaran tak seberapa. 

Dia penuh perhitungan. Aku ceroboh. 

Dia suka baca buku-buku yang berat. Sedang aku? Jangan ternganga jika dua lemari bukuku penuh dengan novel-novel Wattpad yang alur ceritanya begitu mainstream. 

Tapi, aku dan dia telah dijodohkan. 

Dua kakak laki-lakiku sudah menikah dengan dua kakak perempuannya. 

Dan kini giliran kami. 

Aku tidak mempermasalahkan semua perbedaan itu jika kami saling mencintai. 

Tapi, masalahnya; aku tahu ada seseorang yang dicintainya. 

Dan itu ... bukan aku. 


Rank 1 #generalfiction 21 Februari - 5 Maret 2020
Rank 1 #roman 17 - 20 Juni 2020
Rank 1 #wedding 17 - 21 Juni 2020
Rank 2 #fiksiumum 26 Juni 2020
Rank 1 #chicklit 1 September 2020
Rank 1 #pernikahan 4 September 2020
Rank 1 #cinta 14 September 2020
Rank 1 #wedding 11 Oktober 2020
All Rights Reserved
Sign up to add Not a Dreaming Marriage (Completed) to your library and receive updates
or
#7jakarta
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Hyper cover
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover
Obsession cover
U & I (oneshoot 21) cover
Dark Love cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Hello, KKN! cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Trapped With My Brother Friend cover

Hyper

25 parts Ongoing

Edgar merasa beruntung memiliki Flora sebagai kekasihnya. Tak peduli jika Flora adalah gadis nerd disekolahnya. Hanya orang bodoh yang tak menyadari betapa sempurnanya seorang Flora Ayumi Maharani.