Because I Love You, Karena Aku Mencintaimu
  • LETTURE 172,164
  • Voti 11,723
  • Parti 25
  • LETTURE 172,164
  • Voti 11,723
  • Parti 25
Completa, pubblicata il lug 27, 2019
Per adulti
Adult Romance 21+

Dialah Wisnu Aryangga, pewaris Amora Hotel, yang jatuh cinta pada Arabella Moza, seorang resepsionis yang bekerja di lobi hotel miliknya.

Pada awalnya, kembali jatuh cinta tidaklah seperti yang diduga lelaki itu. Namun, segalanya berubah saat gadis yang jauh lebih muda darinya itu berkali-kali membuat sesuatu dalam dadanya berdebar.

Pertemuan yang tak pernah direncanakan, membuat benih cinta itu muncul di antara mereka berdua. 

Warning, tulisan ini mengandung beberapa adegan dewasa, dibutuhkan kebijakan pembaca.

Wish u a very happy reading, Gaes! 💖
Tutti i diritti riservati
Iscriviti per aggiungere Because I Love You, Karena Aku Mencintaimu alla tua libreria e ricevere aggiornamenti
oppure
Linee guida sui contenuti
Potrebbe anche piacerti
Potrebbe anche piacerti
Slide 1 of 10
Save the Date  cover
Days to Love cover
Dark Love cover
Behind Betrayal (21+) (COMPLETED) cover
Dikejar Mantan Suami (New)  cover
Tame Your Heart (21+) [Completed] cover
Candu cover
Love You and Always Love You (Complete) cover
Telaga Rindu cover
PASSED (On Going) cover

Save the Date

40 parti In corso

Warning 21+ Kiara memergoki Gika, Calon suaminya selingkuh dengan sahabatnya, Vanya. Bukannya langsung marah-marah, Kiara justru mengumpulkan bukti perselingkuhan mereka. Lalu, di malam pernikahan, Kiara membeberkan bukti dalam bentuk video dan foto kemesraan Gika dan Vanya di depan keluarga besar Gika. Pernikahan Kiara dan Gika batal. Ia pergi ke Kota lain dan bertemu dengan Kala, teman dunia mayanya. Petualangan baru Kiara dimulai. Kala yang sempat patah hati karena Kiara akan menikah, kini tidak akan menyia-nyiakan kesempatan mendekati Kiara.