Granada [TERBIT]
  • Reads 13,447
  • Votes 867
  • Parts 34
  • Reads 13,447
  • Votes 867
  • Parts 34
Ongoing, First published Aug 08, 2019
[Spiritual-Romance]


Sebuah janji masa kecil yang mempertemukan kedua Insan sebagai seorang Dosen dan Mahasiswa. Profesor Muda berdarah Spanyol bernama Faqeeh Musthofa Alvaro kembali bertemu dengan gadis berdarah Indo-Arab, Asheera Haba Adzkiyah yang telah melupakan janji masa kecilnya. 

Usaha Faqeeh untuk menepati janji itu terhalang oleh sebuah perjodohan yang telah diatur rapi oleh kedua orang tuanya. Rasa takutnya mulai menjadi, ketika mendapati seorang Mahasiswa blasteran, Crishtian Alaricoo yang menyukai Haba dan terus mengejar cintanya. 

Namun, seberapa besar pun inginnya untuk menepati janji itu, tetap saja Haba pun tidak menginginkan janji itu terlaksana karena alasan perjodohan. 

Lantas apakah Faqeeh menyetujui perjodohan itu? Atau ia lebih memilih untuk melajang dan merelakan Haba dengan pria pilihan orang tuanya?

Dalam novel ini, akan dikupas perlahan mengenai teka-teki kehidupan mereka dengan nuansa dan latar Kota yang kaya akan Sejarah Islam dan keindahannya.


-----------------------------------------------
(Di Follow dulu yah Guys sebelum dibaca. Aku bakal private loh. Jangan Lupa dukungan kalian seperti klik bintang atau comment kalian untuk novel yang aku buat)

Dukungan kalian sama halnya dengan membantu updatenya cerita ini.
All Rights Reserved
Sign up to add Granada [TERBIT] to your library and receive updates
or
#200istiqomah
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Hello, KKN! cover
Istri kecil Tuan muda Adtmajaya  cover
Give Me Your Sandwich! [END] cover
Hyper cover
Forbidden Love: KAISER cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Partikel Badai Mars (Tamat) cover
Dark Love cover
Trapped With My Brother Friend cover
Love from Sleeping Beauty  cover

Hello, KKN!

46 parts Ongoing

"Pertunangan kita ini harus dirahasiakan!" Begitu kesepakatan Kama dan Gege sebelum keduanya melakukan kegiatan KKN 111 Desa Welasasih. Hubungan pertunangan yang hanya diinginkan oleh dua pasang orangtua sementara Kama dan Gege menyatakan tidak saling suka. Yang semua orang tahu Kama punya pacar bernama Laika. Yang semua orang tahu, Gege tidak terikat dengan siapa-siapa. Namun, seiring berjalannya waktu, rahasia yang sederhana ternyata lama-lama ingin menunjukkan diri pada dunia. Ternyata, Kama tidak terima saat banyak laki-laki yang mendekat pada Gege dan menyatakan suka. Ternyata, usaha Gege sia-sia saat diingatkan bahwa cinta pertamanya adalah Kama. Ketegangan terus berkembang, hingga semua masalah bermunculan dengan sembarangan. Jadi, bagaimana Kama? Kamu tetap pada Laika atau memutuskan kembali pada Gege dan menyatakan suka? 24/11/24