Cinta Suci Adiba (END)!
  • Reads 784,679
  • Votes 6,348
  • Parts 7
  • Reads 784,679
  • Votes 6,348
  • Parts 7
Complete, First published Aug 15, 2019
Height Rank # CSA = 1 Islami

Adiba (18) gadis sederhana melanjutkan study di Ponorogo. Dia gadis dari keluarga sederhana tanpa kemewahan. Karena kegeniussan ia mampu menamatkan pendidikan sekolah menengah atas di usia 15 tahun. Kini dia kuliah di IAIN (Institut Agama Islam Negeri) Ponorogo sembari mondok di Darul Huda Mayak Tonatan Ponorogo.

Hal mengejutkan terjadi ketika terjadi kesalahan fatal, Adiba harus berurusan dengan Dosen sekaligus Gus di Pesantren. Karena sebuah sebab Adiba dan Gus yang diam-diam dicintai terpaksa menikah.

Cinta Adiba sangat tulus untuk Zaviyar, tetapi tidak untuk Gus Zaviyar. Sang Suami awalnya memiliki tunangan dan kurang 2 bulan lagi menikah. Adiba merasa ciut akan kekalutan hati karena Zaviyar masih terlihat peduli pada matan tunangan. Sang gadis kecil harus ekstra sabar demi meluluhkan dan menjadi atensi utama, Suaminya. 

Mampukah Adiba menaklukkan hati Gus yang terkenal, dingin, pendiam dan tegas? Akankah Adiba mampu bertahan pada bahtera rumah tangga tanpa cinta dari Suaminya? Bisakah Adiba membalut luka dengan senyum manis? Mampukah Adiba meluluhkan hati Zaviyar dengan ketulusan cintanya? 


....

Rose_Crystal_030199 

15*08*19
All Rights Reserved
Sign up to add Cinta Suci Adiba (END)! to your library and receive updates
or
#654muslimah
Content Guidelines
You may also like
Tirakat Cinta  by HR_albantani
68 parts Ongoing
Terdengar suara percakapan dari kamar pasien. Rasanya seru untuk menyimak. Siapa tahu isi percakapannya membicarakan dirinya. Meera tidak langsung masuk, melainkan menguping pembicaraan dari balik kaca jendela. Di balik kaca jendela tak ber tirai meera melihat danu bersama kedua orang tuanya. Duduk di kursi sambil berhadap-hadapan dengan ibunya. "Ibu dan danu lagi ngomongin apa yah? Apa jangan-jangan lagi ngomongin aku lagi.?" Suara percakapannya terdengar samar. Kedengaran tapi tak jelas satu persatunya. Meera mendorong pintunya sedikit agar suara percakapan dari dalam bisa terdengar jelas. Anehnya tidak ada satupun yang menyadari kalau meera tengah menguping di luar. "Nak danu. Ibu senang banget kamu bisa datang kesini. Ibu sudah banyak mendengar tentangmu. Meera yang menceritakannya lewat telpon." "Senang juga bisa bertemu sama ibu dan bapaknya meera. Danu tak menyangka, rupanya ibu sudah tahu sama danu. Ternyata, diam-diam meera suka cerita yah? Suka menceritakan apa saja tuh bu tentang danu?" "Banyak. Kata meera kamu itu orangnya nyebelin. Jutek. Juga kurang perhatian. Emang benar begitu?" Danu tertawa terbahak-bahak. 'Hahaha' ternyata meera suka ngadu juga sama ibunya. "Danu tidak merasa nyebelin kok bu. Seperti yang di tuduhkan meera. Itu mah meeranya saja yang overthinking. Biasa aja kok bu. Enggak jutek jutek amat. Kalau perhatian memang sedikit kurang, karena sengaja biar meera penasaran." Di luar meera ngeledekin danu. Gumamnya menggerutu. "Bohong bu, bohong. Diamah memang nyebelin. Jutek. Juga tidak perhatian." "Kalau menurut nak danu, meera itu gimana?" Gimana yang di maksud adalah sikapnya. Sikap meera menurut pandangan danu. "Menurut danu, meera itu orangnya manja. Cuek. Juga misterius. Suka memendam masalahnya sendiri. Tahu-tahu menghilang tanpa sebab dan alasan yang jelas."
Cinta Dilangit Amerika by LayRah07
26 parts Ongoing
"Apa kau siap kehilangan uang haram mu?, apa kau siap menjadi suami nya?, apa kau yakin bisa meyakinkan dirinya dan orang tua nya?, apa kau yakin bisa mengikuti aturan agamanya? Dan... apa kau yakin tuhannya memberikan dia untuk mu? Apa kau bisa merayu tuhannya?" Beberapa deretan pertanyaan dilontarkan Fazio "Aku tidak melarang mu untuk mengikuti gadis itu, tapi akan lebih baik jika kau masuk ke agama nya karna ke inginan mu sendiri bukan di dasari oleh apapun atau paksaan siapa pun. Dengar nak, jodoh, maut, rezeki semua sudah di atur oleh tuhan. Jika kau mencintai nya cintai dulu penciptanya. Agar kelak jika kalian tidak disatukan bersama tidak ada rasa penyesalan di dalam dirimu atau bahkan kebencian. Begitu juga sebaliknya. Yakin kan hati mu, bersihkan fikiranmu dan tanya pada dirimu apa yang membuatmu menyukai gadis itu" pria tua itu memberi nasihat. __________ Menceritakan seorang Mafia yang kejam jatuh hati pada seorang gadis muslimah karna tak sengaja hampir tertabrak oleh mobilnya. Akan kah mereka dapat bersatu atau tidak dikarenakan tembok pemisah mereka yang terlalu tinggi?. Cerita ini hanya karangan dan terdapat beberapa penjelasan tentang sejarah suatu tempat. Jika ada penjelasan yang salah mohon di koreksi, karna penulis juga tak luput dari kesalahan. Terimakasih untuk para pembaca yang sudah meluangkan waktu untuk membaca cerita ini, semoga suka dan jangan lupa beri vote dan follow akun untuk mendukung penulis. Mohon maaf apa bila terdapat typo, murni hasil pemikiran sendiri.🙏🙏😁
You may also like
Slide 1 of 10
Hujan Setelah Akad cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Diary Aisyah cover
Tirakat Cinta  cover
Hello, KKN! cover
I'm Not Terrorist [Tamat] cover
Dark Love cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
The Boss is My Roommate [21+] cover
Cinta Dilangit Amerika cover

Hujan Setelah Akad

41 parts Ongoing

"Kadang, kita mengejar cinta yang salah, hanya untuk menemukan takdir yang sebenarnya." Nayla tidak pernah menyangka bahwa perjalanannya mencari cinta akan membawanya ke rahasia yang lebih besar-rahasia tentang siapa dirinya sebenarnya. Di balik hujan yang turun setelah akad, ada jejak takdir yang selama ini tersembunyi. Ia jatuh cinta pada seseorang yang selalu ada di sisinya. Seseorang yang membuatnya merasa utuh. Tapi semakin ia mendekat, semakin ia merasa ada yang tidak biasa. Hingga akhirnya, kebenaran yang tak pernah ia bayangkan terungkap. > Cinta yang ia jaga ternyata bukan untuk dimiliki, tetapi untuk ditemukan maknanya. Dan seseorang yang ia kejar selama ini... ternyata bukan orang yang seharusnya ia miliki. Sebuah kisah yang memukau, penuh plot twist yang menghantam, dan kisah yang akan meninggalkan jejak di hati pembaca. Apakah kau siap menerima kenyataan bahwa cinta tidak selalu berarti memiliki? Atau justru... Kau juga akan tersesat dalam hujan, sebelum akhirnya menemukan jalan pulang?