Gimana rasanya kalau kamu dijodohkan dengan orang yang nggak bisa bicara alias 'Bisu' dan umurnya 5 tahun diatas kalian, Ya walaupun pekerjaan cukup memuaskan sih. ' Itulah yang dialami oleh Qanita Senja Wijayanto' atau biasa dikenal dengan Senja. diumurnya yang baru menginjak (19) tahun dia harus menikahi seorang ' Alvaro Rangga Aditama' atau biasa dikenal dengan Rangga yang notabennya nggak bisa bicara tapi memiliki kemampuan melukis. diumurnya yang baru menginjak usia (25) tahun karirnya sudah tidak diragukan lagi, Jadi gimana ya kehidupan rumah tangga mereka?, mampukah Senja menghadapi Rangga yang tidak dapat berbicara, atau mereka akan berpisah?All Rights Reserved
1 part