80 parts Complete Hanya kumpulan kata, dari aku yang tak berani bicara
Tentang kamu, yang jauh dari pandangan mata
Tentang aku, dan pikiranku yang rumit
Tentang jarak, sendu, senyum, dan hal-hal tentangmu yang sengaja aku simpan sendiri
Di dalam sini terangkum potongan kisah dan rasaku yang tak jua menemukan kata usai
Berulang kali sudah menyerah, tapi hanya sebatas niat tanpa pernah terlaksana
Di dalam sini, aksaraku berbicara. Mengulang kisah tentang semesta yang tak bisa ditebak
Semoga kalian terhibur