Story cover for Pengorbanan Nando by WeShareStories
Pengorbanan Nando
  • WpView
    Reads 41,574
  • WpVote
    Votes 464
  • WpPart
    Parts 6
  • WpView
    Reads 41,574
  • WpVote
    Votes 464
  • WpPart
    Parts 6
Complete, First published Aug 25, 2019
Nama lengkapnya Fernando Herdiansyah. Usianya 17 tahun. Nando adalah siswa yang sangat terkenal dan digemari di di SMA Jagad Raya. Nando memiliki pacar di sekolahnya. Namanya Maura Dianita. Usianya masih 16 tahun karena dia adalah adik kelas Nando. Sudah satu tahun lamanya mereka berpacaran. Bisa dikatakan, mereka adalah pasangan yang paling bahagia dan sempurna. Nando memiliki wajah yang super tampan layaknya dewa yang jatuh dari langit, sedangkan Maura memiliki kecantikan yang luar biasa. Nando dikagumi karena kemampuannya dalam 'Muay Thai'. Meskipun tidak sekekar para olahragawan pada umumnya, Nando memiliki tubuh yang tinggi dan atletis. Maura sendiri memiliki tubuh yang sexy dan kulit yang sangat mulus. Wajar saja jika banyak cowok yang menyukai Maura. Namun suatu hari, terjadi sesuatu yang sama sekali tak pernah diinginkan oleh Nando maupun Maura.

Apakah kejadian yang menimpa Nando dan Maura? Akankah kejadian itu memisahkan Nando dan Maura? Beginilah kisahnya...
All Rights Reserved
Sign up to add Pengorbanan Nando to your library and receive updates
or
#6abs
Content Guidelines
You may also like
NIDA ( END ) by demigodQuila
57 parts Complete
"Berhenti main main! Gue pengen serius." Tukas Aldi dengan wajah seriusnya, tanpa ada sedikit unsur candaan. Ia nampak sedikit gusar sebab wanita dihadapannya ini tak pernah menganggap ucapannya serius. Nida sedikit ketakutan saat laki laki didepannya itu menaikkan nada bicaranya. Ia juga terkejut,laki laki yang satu ini selalu menjadikan apapun seperti lelucon dan candaan, namun kini dia terlihat begitu serius membuat Nida tak mampu menjawab dan hanya bisa membisu. Sial! Kenapa jantungnya berdegup keras. Ya ampun Nida merasakan pipinya memanas. "Lo harus jawab, nona muda." Aldi mendekatkan tubuhnya pada gadis dihadapannya hingga jarak mereka semakin tipis. Aldi merendahkan pandangannya, sebab tinggi mereka tidak setara. Dan di sini jelas Nida lah yang tidak terlalu tinggi. Nida mengangkat kepala dan pandangannya. Aish! Jantungnya sangat berdegup kencang. "Runtuhin tameng hati gue. Buat gue percaya akan hal itu." Ujar Nida dengan bersikeras menahan degupan di dada nya. Seulas senyuman terukir di wajah indah Aldi, dia kemudian mengambil jarak kembali menjauhkan tubuhnya,sebab ia tahu bahwa gadis dihadapannya itu tidak nyaman. "Setelah gue berhasil, gue gak bakal lepasin lo. Gue yang akan jadi pemenang. Hm?" Terdengar jelas seperti tantangan Aldi berucap. Membuat Nida semakin kalut. Ahhg! Aldi selalu saja berhasil membuat desiran aneh dalam tubuh Nida. Demi apapun Nida ingin menendang Aldi jauh jauh saat jantungnya berdegup keras. Bisa semakin malu ia jika Aldi mendengar degupan jantungnya. Tanpa Nida sadari, ia lah yang terjebak oleh ucapannya itu. Antara hati dan logika. note : ( Beberapa adegan terinspirasi dari cerita orang sekitar. ) ( Dipublikasikan pada : 6 Juli 2020 ) ( End ) ( Dilarang copas, atau plagiat cerita ini! Mikir sendiri jangan seenaknya, lu kira nyari ide cerita segampang nyari upil? ) Rank 1 #Nida ( 8 Juli 2023 ) Rank 1 #pdkt ( 21 Juli 2023 )
You may also like
Slide 1 of 10
DARA || [young marriage] cover
Perjodohan SMA cover
Only You [TAHAP REVISI] ✔️ cover
Mr Dodol And Ms Cendol cover
NANDRA [HIATUS] cover
MY TEACHER MY SOULMATE (Sudah Terbit) cover
Coreana Agashi (COMPLETED) cover
Nedrian's Sibling [Book 3] cover
NIDA ( END ) cover
MAS SANTRI cover

DARA || [young marriage]

34 parts Ongoing

[SAQUEL STORY LEZO] ••• "I don't know how this feeling came about but, I love you Adinda Keyla Argantara." "I love you too Sagara Adhiyaksa Mahendra my beloved husband." ••• Bagaimana jadi nya jika kedua remaja yang baru berumur 18 tahun sudah dijodohkan oleh kedua orang tuanya? Hidup Dinda yang awalnya tenang, malah terganggu akibat laki-laki yang masuk kedalam hidup nya. Mereka awal nya memang menolak. Namun, ancaman dan janji dari kedua orang tua nya membuat mereka harus menerima kenyataan bahwa keduanya harus menjadi sepasang pasutri. Apakah keduanya bisa menjalankan bahtera rumah tangga ini, seperti kedua orang tuanya yang awalnya dari perjodohan? Dinda yang tahu bahwa Sagara bukan laki-laki dingin melainkan laki-laki yang super manja dan posesif kepadanya. Bagi yang suka cerita pendek dan konflik ringan bacaa yukk.. Sebagian part-part nya kebanyakan adengan kiss jadi dimohon bijak dalam membaca nya. -------------------------------------------------- Start: 20 February 2025 Finish: ? !! WARNING !!! Cerita hasil pemikiran tidak ada penjiplakan dari cerita orang lain. jadi jangan tuduh cerita ini karena ada kesamaan dengan cerita lain. 17+ Cover by: pinterest