Mana Indonesiaku yang Dulu?
  • Membaca 87
  • Suara 9
  • Bagian 1
  • Membaca 87
  • Suara 9
  • Bagian 1
Lengkap, Awal publikasi Agt 26, 2019
Indonesia yang dulu kukenal bukanlah Indonesia yang sekarang.
Indonesia yang dulu adalah Indonesia yang rakyatnya berpegang teguh pada Pancasila, serta menjunjung tinggi rasa persatuan dan kesatuan, Bhinneka Tunggal Ika.
Indonesia yang dulu adalah Indonesia yang para pemimpin bangsanya jujur, adil dan makmur.
Indonesia yang dulu adalah Indonesia yang pemuda-pemudinya beretika dan mulia.

Tapi sekarang? Mengapa Indonesia sudah berubah sedemikian rupa?
Indonesiaku yang berubah, atau karakter anak bangsanya yang mulai punah?

Apakah ini Indonesia? Kurasa tidak.

Kalau begitu, lalu...
Mana Indonesiaku yang dulu?


© MUTIARA SAJAK, AGUSTUS 2019.
Seluruh Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang
Daftar untuk menambahkan Mana Indonesiaku yang Dulu? ke perpustakaan Anda dan menerima pembaruan
atau
#106cerpenindonesia
Panduan Muatan
anda mungkin juga menyukai
anda mungkin juga menyukai
Slide 1 of 10
jeno-yaa cover
Favorite Duda (END) cover
Polos Polos Binal (Polbin) cover
ONE SHOOT cover
anak binal cover
CERPEN DEWASA 18+ cover
Dandelion cover
Selingkuh cover
Gevan (BL) cover
[TAMAT] Catatan Rinea: Nanny atau Istri? cover

jeno-yaa

25 Bagian Sedang dalam proses

cerita dewasa, 21+ boypussy atau laki-laki bermeki, oneshoot. kalau gasuka silahkan langsung pergi.