Story cover for Why change?  by santi_pjh
Why change?
  • WpView
    Reads 116
  • WpVote
    Votes 15
  • WpPart
    Parts 5
  • WpView
    Reads 116
  • WpVote
    Votes 15
  • WpPart
    Parts 5
Ongoing, First published Sep 08, 2019
Kayra vi ouretta seorang gadis dingin yang harus pindah dari bandung kejakarta supaya dekat dengan pekerjaan ayahnya. 

Ini bukan cerita tentang gadis kampung yang ingin menjadi gadis kota, bukan juga seorang bobotoh persib yang jadi pendukung persija, ini hanya menceritakan sikap kayra yang dingin dimana pun ia berada. 

Disekolah baru Kayra hanya ingin tenang dan damai tapi tidak sekarang ia dikelilingi oleh murid murid populer seperti, Raynan sibadboy, Alfin ketua osis dan masih banyak lagi.

Dan suatu ketika Kayra berubah 180 derajat dari sikap aslinya, akankah orang-orang terdekatnya akan menerima perubahan Kayra, dan apakah Kayra akan kembali menjadi gadis dingin, dan yang paling penting apa penyebab Kayra berubah?

Mau tau kelanjutanya? yuk baca
All Rights Reserved
Sign up to add Why change? to your library and receive updates
or
#193ray
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 8
RERARA!! cover
Agara cover
Why I miss you [ Tamat ] cover
ARSYA 2✔ cover
CEWE DINGIN cover
Beautiful Girl [END] cover
My Gamon Boyfriend ✔️ cover
Gadis Populer & bodyguardnya cover

RERARA!!

7 parts Complete

Reyhan dan Rayhan kembar identik yang memiliki sifat berbeda harus bertemu dengan Raina murid baru yang misterius tetapi dapat membuat Rayhan untuk pertama kali tertarik dengan hal selain buku. Reyhan yang melihat rayhan tertarik pun menjadi penasaran dengan Raina. Dan mulai ikut mencari tahu bagaimana raina sebenarnya. Raina yang pada dasar nya masuk kesekolah ini punya tujuan tertentu, tidak mementingkan kedua saudara kembar itu dan tetap melakukan tujuan nya tersebut. Apakah raina dapat menyelesaikan tujuannya? Atau kah raina gagal menyelesaikan nya? Dapatkah rayhan menarik perhatian raina? Dan dapatkah rey mengungkap siapa raina sebenarnya? ------ "Izin kan aku melihat senyum tulus pertamamu,, izinkan aku menjadi orang pertama yang mengembalikan tawamu,, izinkan aku! Ku mohon" ------ Ps: cerita pertama jadi maaf kalo banyak typo atau engga nyambung. Masih butuh kritik dan saran nya. (SLOW UPDATE)