Story cover for Psychopath Looking For A Bride.  by oxygenicaddict
Psychopath Looking For A Bride.
  • WpView
    GELESEN 76,766
  • WpVote
    Stimmen 5,824
  • WpPart
    Teile 13
  • WpView
    GELESEN 76,766
  • WpVote
    Stimmen 5,824
  • WpPart
    Teile 13
Laufend, Zuerst veröffentlicht Sep. 23, 2019
18+ (Mengandung kata kata kasar, adegan kekerasan dan pembunuhan)

Lacey Le verne Zuli adalah informan bayaran yang terseret dalam kasus pembunuhan keji di sebuah kantor perusahaan teknologi. Membuatnya harus bekerjasama dengan musuh bebuyutannya untuk mengungkap siapa dalang pembunuhan keji tersebut.

Dan ketika Ace Edzard Terence muncul dihadapan Lacey, dia menaruh curiga pada pemilik I-tech company itu. Lalu saat kasus pembunuhan itu berlanjut menjadi pembunuhan berantai kejam, dan saat Ace Edzard tak terbukti bersalah, sebuah pertanyaan muncul tanpa Lacey sadari. Kenapa? 

Dan selama itulah, Lacey benar benar tidak sadar bahwa dirinya tengah diintai, diincar untuk kemudian direngkuh dalam kegelapan. Tapi kegelapan memang sudah jadi temannya sedari dulu, hingga dia terpaksa menunjukan siapa dia sebenarnya. 

Cause psychopath looking for a bride.
Alle Rechte vorbehalten
Melden Sie sich an und fügen Sie Psychopath Looking For A Bride. zu deiner Bibliothek hinzuzufügen und Updates zu erhalten
oder
Inhaltsrichtlinien
Vielleicht gefällt dir auch
𝐀𝐆𝐑𝐀𝐕𝐄𝐍 von 12kentang
67 Kapitel Abgeschlossene Geschichte Erwachseneninhalt
Ready stock📌 🚫🔞 Mature content [Please be wise] Psychopath bucin itu cuma ada di wattpad! Contohnya AGRAVEN. Baca keseluruhan terlebih dahulu, baru terserah mau menilai seperti apa^^ .... Azalea Kananta, gadis yang pernah didiagnosa mengidap Agoraphobia pada umur 7 tahun. Salah satu mahasiswi beasiswa di ASKALA UNIVERSITY. Namun, sayangnya gadis yang kerap dipanggil Aza tersebut hanya bisa sesaat menikmati dunia perkuliahan dan beasiswanya. Hal itu dimulai saat ia terjebak dalam kehidupan si misterius ASKALA atau orang yang telah menolongnya pada suatu malam. Sosok penolong yang sekaligus sosok yang menghancurkan masa depannya. Teror, tekanan hidup ikut membumbui kisah hidup Aza. Bahkan misteri kematian orangtuanya kembali memporak-porandakan kehidupannya. Namun, sayangnya sosok tersebut sekarang telah menjadi suaminya. *** 𝐖𝐚𝐫𝐧𝐢𝐧𝐠 🚫R18+ Mature content [Please be wise] 🏅 High rank 5 #thriller [23 Jan 22] 1 #teror [28 Jan 22] 1 #murder [24 Feb 22] 1 #mystery [18 Maret 22] 1 #psychopath [31 Maret 22] 1 #murdermystery[06 April 22] 1 #trauma [24 April 22] 1 #takut [02 mei 22] 1 #crime [03 Juni 22] 2 #murder [05 Juni 22] 2 #crime [12 Juni 22] 2 #msteri [29 Juni 22] 1 #thriller [ 03 Juli 22 2 #fiksiremaja [06 Juli 22] 1 #thriller [08 juli 22] 1 #psychopath [16 Nov 22] 1 #takut [30 Nov 22] 1 #murder [28 Des 22] 5 #posesif [02 Jan 23] 1 #mystery [29 Jan 23] 2 #wattpad [19 Feb 23] 𝐝𝐚𝐧 𝐬𝐞𝐭𝐞𝐫𝐮𝐬𝐧𝐲𝐚.... Publish perdana : 10 Desember 2021 End : 20 Mei 2022
My Perfect BASTARD  von EraDiantari
10 Kapitel Abgeschlossene Geschichte Erwachseneninhalt
Romance - Mystery DON'T COPY MY STORY ! DILARANG KERAS PLAGIAT ! Axel Louis Morago Pria dingin yang menjabat sebagai CEO di MORAGO CORP salah satu Perusahaan terbesar di California ini dengan segala kesempurnaan yang melekat pada dirinya membuat dia dengan mudah mendapatkan apa yang diinginkannya, dengan kecerdasannya membuat dia terkenal sebagai CEO termuda yang berbakat di kalangan Pembisnis besar di seluruh dunia. Hidupnya tertata dengan sempurna, hingga tiba tiba seorang gadis muda datang dalam hidupnya membuat Hati dan Pikirannya jadi berubah berantakan memporandakan Hidupnya yang sempurna... "Aku bersumpah akan membuatmu tidak bisa menolak sentuhanku nona...KAU MILIKKU ! Dan apa yang sudah menjadi milikku tidak akan pernah aku lepaskan! SELAMANYA !" Aurelly Morganna Gadis muda yang cantik dengan senyum yang menawan di tambah poter tubuh yang pas membuatnya begitu sempurna di mata para pria yang selalu menatapnya penuh dengan nafsu. Hidupnya yang begitu sulit dan keras harus dia jalani semenjak orang tuanya mninggalkannya sendrian untuk selamanya... dia bekerja keras untuk memenuhi hidupnya, melakukan pekerjaan paruh waktu di semua tempat yang memerlukan tenaganya. Hidupnya yang sudah sulit kini semakin terasa berat akibat bertemu dengan Pria Tampan, dingin yang kurang ajar yang selalu mengganggu hidupnya. "Kau pikir aku akan dengan mudahnya menyerahkan diriku seperti para jalang jalangmu yang dengan suka rela menyerahkan tubuhnya padamu??? Bertekut lutut untuk bisa menguasaiku?? Jangan Bermimpi untuk bisa mendapatkanku! DASAR BASTARD SIALAN!!!"
Vielleicht gefällt dir auch
Slide 1 of 10
The Secret of A Watchman cover
Weird Word🔞 [End] cover
Something Wrong With You (END) cover
LUFICIAN cover
SEAN'S EYES cover
My True Me (END) cover
𝐀𝐆𝐑𝐀𝐕𝐄𝐍 cover
OBSESSED BY YOU cover
My Perfect BASTARD  cover
[ END ] Broken Shadow cover

The Secret of A Watchman

34 Kapitel Laufend Erwachseneninhalt

Akibat dari kehidupannya yang dibuat hancur lebur, memupuk sebuah dendam di relung kalbu. Aeris bertekad akan membalaskan rasa sakit hatinya dengan memanfaatkan sosok Ramiro melalui sebuah pernikahan untuk setidaknya membuat ia menguasai sebagian besar kekayaan milik Redvers. Tapi, nyatanya realita tak berjalan sesuai rencana, ia justru dikejutkan dengan identitas suaminya yang asli, dimana pria itu merupakan seorang chief dari sebuah agen rahasia di Portugal yang menyediakan jasa pembunuh bayaran. Jawaban dari teori tentang mengapa Ramiro bersedia membantu dirinya dengan cuma-cuma, kini mulai tersusun layaknya puzzle. Kebencian pada Cassian Redvers, menyatukan mereka dalam sebuah misi. Hingga akhirnya Aeris sadar, alih-alih memanfaatkan Ramiro, justru pria itulah yang menjadi kunci permainan balas dendam ini, memperdaya dirinya untuk menghancurkan keluarganya sendiri. ©️ Drea Sevina | Instagram; @tulisandrea