Kisah ini menceritakan seorang gadis bernama Renata Ayudya, si gadis tomboy yang bersekolah di SMA Antariksa .
Sama seperti remaja pada umumnya, Renata juga terlibat dalam kisah asmara. Ia menyukai seorang pria yang berstatus sebagai Sahabatnya. Adrian Pramata, atau kerap di sapa Rian,pria yang di cintai oleh Renata ,yang dulu berstatus sebagai sahabat,sekarang resmi berstatus menjadi pacar Renata.
Namun sampai pada suatu saat, Renata memilih mundur dan merelakan perasaanya. Sampai pada suatu ketika Renata bertemu dengan pria yang membuat dirinya jengkel tapi lama-lama perasaan tumbuh di hatinya, menyeruak mengisi hati dan pikirannya. Namun lagi-lagi Renata harus menelan pil pahit tentang kisah asmaranya.
Bagaimanakah akhir dari kisah cinta Renata? Akankah berakhir bahagia, atau sebaliknya?
***
mohon maaf jika ceritanya masih aneh, ini cerita pertama saya hehe :)
pemuda manipulatif yang bertransmigrasi jiwa ketubuh remaja berandalan yang dibenci orang-orang.
BUKAN BL! Full revisi beberapa alur dan karakter terubah, disarankan membaca ulang.