1. Musuh Tapi Menikah? [TAMAT]
  • Reads 12,161,194
  • Votes 463,393
  • Parts 72
  • Reads 12,161,194
  • Votes 463,393
  • Parts 72
Ongoing, First published Oct 02, 2019
Adult 17+

---

Ibarat BATU KETEMU BATU

Kedua insan manusia menikah karna saling cinta,bukan? Tak perlu pikir panjang, dalam satu detik kalian akan menjawab 'iya' 

Tapi berbeda dengan kedua insan manusia ini. Mereka menikah karna perjodohan konyol nenek mereka. Yang lebih parah lagi, pertama kali dipertemukan mereka disuguhkan dengan HUKUMAN di sekolah. Membuat mereka membenci satu sama lain. 

Namun ketika ditanya "Kenapa ga pisah aja sih kalo kalian berdua kerjaan nya cuma debat terus ribut terus?" . Mereka berdua selalu kompak dengan jawaban mereka "Gue cuma mau nikah satu kali."

Mereka yang tak saling cinta, mereka yang sering berdebat, mereka yang saling jail, Tapi Memaksakan Untuk Menikah Tanpa Bercerai, jadi beginilah alur cerita Pernikahan Mereka...

Romantis nya jarang, debat nya tiap hari.

•RAJAWALI'S SERIES 1•
•start story 8 oktober 2019
•tamat 4 september 2020

✔#1 - romancedewasa (5-12-19)
✔#1 - 17 (10-12-19)
✔#1 - ceritaremaja (15-12-19)
✔#1 - ketos (26-12-19)
✔#11 - fiksiremaja (31-12-19)
✔#1 - cintaremaja (11-1-20)
✔#21 - romance (25-1-20)
✔#1 - goodboy (5-2-20)
✔#1 - nikahmuda (11-3-20)
✔#16 - fiction (16-4-20)
✔#2 - teen (21-6-20)
✔#5 - teenfiction (2-1-21)


{!}CERITA PEMIKIRAN AUTHOR SENDIRI! 
{!}MTM UNTUK DIBACA BUKAN DI KOPAS!!!
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add 1. Musuh Tapi Menikah? [TAMAT] to your library and receive updates
or
#387teen
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Hyper cover
Obsession cover
Trapped With My Brother Friend cover
Dark Love cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Forbidden Love: KAISER cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover
I Am The Smart And Flirty Antagonist (END) cover

Hyper

26 parts Ongoing

Edgar merasa beruntung memiliki Flora sebagai kekasihnya. Tak peduli jika Flora adalah gadis nerd disekolahnya. Hanya orang bodoh yang tak menyadari betapa sempurnanya seorang Flora Ayumi Maharani.