KASIH untuk BAYU
  • Reads 829,658
  • Votes 30,244
  • Parts 35
  • Reads 829,658
  • Votes 30,244
  • Parts 35
Complete, First published Oct 06, 2019
Mature
Beberapa part memuat mature content. Harap bijak memilih bacaan.

"Bayu.. stop...." erang Kasih yang masih berusaha melepaskan tautan bibirnya dan Bayu yang sedari tadi tidak mengindahkan rintihannya. 

Bayu, pria yang merupakan sahabat kakak nya yang juga sudah menjadi sahabat nya sendiri  tapi malah menambah kerumitan hari hari patah hati Kasih.

Harus diakui bahwa mereka menghabiskan malam yang hebat. Tetapi Kasih harus disadarkan akan realita bahwa Bayu bukan miliknya karena Bayu sudah memiliki kekasih.

#1 on #mature 17/11/19
#1 on #chicklit 29/11/19
#1 on #galau 19/12/19
#1 on friendship 11/02/20
All Rights Reserved
Sign up to add KASIH untuk BAYU to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
I MARRIED THE STAR (TAMAT) by Adellelia
16 parts Ongoing Mature
Leanata Cathyline, seorang gadis biasa yang mengidolakan Samuel Bramana-seorang model dan juga aktor papan atas Indonesia yang membuatnya tergila-gila. Lea bahkan rela menjadi kru dibagian wardrobe dengan gaji tak seberapa asal dapat selalu bertemu Samuel. Padahal, Lea adalah Sarjana Desain lulusan salah satu Universitas ternama di Jakarta. Hingga, kejadian memalukan akhirnya harus membuat Lea dan Samuel terjebak dalam kontrak pernikahan pura-pura. Semua Lea lakukan demi melindungi karir sang Bintang dari skandal yang sedang menimpanya akibat hubungan terlarangnya bersama Nasyha Suryo Utomo-cinta pertama yang sayangnya merupakan tunangan dari seorang pria yang sudah dipilih oleh keluarga besarnya. Lea sadar, harusnya dia tetap menjalani pernikahan kontrak ini secara profesional. Menjadi istri pura-pura Samuel dan berpisah secara baik-baik di akhir kontrak pernikahan mereka nanti. Tapi, salahkan novel-novel romans dengan ending membahagiakan yang begitu sering Lea baca. Karena, kini ia berharap Samuel akan benar mencintainya dan melupakan sosok Nasyha yang semula menguasai hatinya . Akankah Lea berhasil membuat sang Bintang jatuh hati? Atau mereka kembali ke hubungan mereka semula? Sebatas hubungan seorang Superstar dan fans-nya? ================== WARNING! CERITA INI MENGANDUNG UNSUR DEWASA. DIHARAPKAN KEBIJAKSANAAN PEMBACA SAAT MEMBACA. Sekuel dari #Yours #Bramana's story. ================== Publish pada September 2021 Republish pada 25 Februari 2023 Copyright 2021
You may also like
Slide 1 of 10
Partikel Badai Mars (Tamat) cover
I MARRIED THE STAR (TAMAT) cover
Hantu Tampan Nakal cover
Place in Your Heart cover
The Tea cover
Ada Apa Dengan Rangga ? cover
Spicy Sweet Love (Completed) cover
SKRIPSUIT  ✔ cover
Love Rendezvous in Paris (Completed) cover
Aruna Dan Rahasianya [Telah Terbit] cover

Partikel Badai Mars (Tamat)

57 parts Complete

"Di tempat ini, anggap kita bukan siapa-siapa. Jangan banyak tingkah." -Hilario Jarvis Zachary Jika Bumi ini adalah planet Mars, maka seluruh kepelikan hidup Ratu Marsha adalah lontaran partikel debu yang terus beterbangan di planet keempat tata surya. Jangan bayangkan hidup Matcha berlangsung indah seperti ratu yang keinginannya selalu terpenuhi dengan harta warisan melimpah. Matcha ... jauh dari segala standar yang diimpikan oleh banyak gadis. Hidupnya menyeramkan dan semakin seperti neraka setelah bertemu Hilario Jarvis Zachary pada malam suram di sebuah ruang penyiksaan yang membawa Matcha terjebak dalam Asrama 665 Universitas Pakubandanu. Di kampus, tak ada lagi Matcha dengan pakaian lusuh, usang, dan kedodorannya. Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis UPB hanya mengenal Ratu Matcha yang cantik, sensual, mempesona, juga dengan tingkat kesongongan yang melebihi tingginya Olympus Mons di planet Mars. Para lelaki mata keranjang di UPB tidak tahu kalau Matcha yang senang berpenampilan menggoda itu adalah seorang istri dan ibu dari bayi berusia enam bulan. (FOLLOW AUTHOR SEBELUM MEMBACA! BEBERAPA PART DIPRIVATE SECARA ACAK) Start: 17 Juli 2024 End: WARNING: 18+ AN: Ambil baiknya, buang hal buruknya🧚♀️ [harsh words, violence, sexuality, and criminality]