Dear Bella (Completed✅)
  • Reads 1,988,922
  • Votes 91,272
  • Parts 57
  • Reads 1,988,922
  • Votes 91,272
  • Parts 57
Complete, First published Oct 14, 2019
Bella Anastasya, itulah namaku. Sebuah nama sederhana yang diberikan oleh ibu panti yang telah mengasuhku dari kecil.

Sebuah nama yang memberiku motifasi untuk tetap hidup walau kehidupan ku sangat susah.

Aku hidup disebuah panti yang berada di Bandung. 

Aku adalah Seorang gadis dengan tinggi diatas rata rata. Umurku 16 tahun dan akan berjalan 17 tahun. aku memiliki Satu keinginan, ingin memiliki keluarga yang utuh. 

Setiap saat aku selalu bertanya, apakah aku dibuang?

Apa mereka tidak menginginkan ku?
Apa mereka tidak suka aku berada di kehidupan kalian?

Atau mereka memang sengaja membuang ku dan tidak ingin lagi mencari ku.

Aku disini menunggu kalian, ayah ibu kakak atau apapun itu, siapapun kalian aku mohon,  TOLONG JEMPUT AKU.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Dear Bella (Completed✅) to your library and receive updates
or
#17hilang
Content Guidelines
You may also like
Perfect Mom  by Sintashintiawatii
62 parts Complete
Yang suka cowok dingin tapi posesive dan bucin abis silahkan kumpul. Diana ayu gadis berusia 22 tahun, dia merupakan seorang Guru Tk favorit Murid-Muridnya, karena sifatnya yang ramah, lemah lembut dan penyayang. Diana harus meregang nyawa usai tertabrak mobil setelah menyelamatkan Murid nya. *** Natasha Oktavia seorang Antagonis dalam novel Love for Anara. Natasha Ibu muda yang tega menelantarkan anaknya karena sibuk mengejar Satya si protagonis pria. Ia sangat membenci anak dan suaminya, karena menurutnya dua orang itu penghalang ia mendapatkan cinta sejatinya. Natasha begitu frustasi hingga bunuh diri karena Satya lelaki yang ia cintai menikahi sang protagonis wanita, Anara. Lalu apa jadinya jika jiwa Diana menempati raga Natasha? Akankah Diana merubah pandangan buruk tentang orang lain pada Natasha tubuh yang ia tempati. Lalu bagaimana Diana mengatasi suami Nata yang awalnya dingin jadi bucin dan posesif. Apalagi semakin banyak pria yang tertarik untuk memiliki Natasha raga yang di tempati Diana, termasuk Satya protagonis pria. Kuy baca selagi masih on going😊 Kalau mau baca jangan tanggung tanggung bestie, gass sampe puncak okey, dijamin gak akan nyesel👍❤ Rank #1 in fantasy (26-05-22) #1 in timetravel (07-04-22) #1 in posesif (04-04-22) #1 in fantasi (31-03-22) #1 in villaines (20-03-22) #1 in husband (10-04-22) #1 in mine (20-03-22) #1 in dunianovel (07-04-22) #1 in anak (19-03-22) #1 in posesive (19-03-22) #1 in mommy (16-03-22) #1 in Hotmom (14-03-22) #1 in obsesi (22-03-22) #1 in fiksidewasa (30-03-22) #1 in billionare (05-04-22) #1 in natasha (30-03-22) #1 in edgar (24-04-22) #2 in transmigrasi (31-03-22) #2 in family (17-03-22) #2 in antagonis (19-03-22) #2 in beautiful (22-03-22) #2 in bedaraga (15-03-22) #2 in transmigration (19-03-22) #2 in bucin (30-03-22) #4 in fiksiumum(10-04-22) #3 in reinkarnasi (10-04-22) Start : 11 maret 2022 End
LILY | Princess Alexander by T_I_T_I_E
47 parts Ongoing
Elizabeth (Eli) adalah seorang wanita yang hidup bahagia bersama suaminya, Albert, dan ketiga putra mereka. Kebahagiaannya semakin lengkap saat ia mengetahui dirinya kembali hamil, berharap kali ini dikaruniai seorang anak perempuan. Namun, semua impiannya hancur dalam sekejap ketika Albert tiba-tiba pulang dengan amarah yang membara, menuduhnya telah berselingkuh. Tanpa diberi kesempatan untuk menjelaskan, Eli diusir dari rumah dengan kejam. Hujan deras mengiringi kepedihannya saat ia tersungkur di depan gerbang mansion, ditinggalkan oleh pria yang paling ia cintai. Dengan hati yang hancur dan bayi dalam kandungannya yang belum sempat ia beri tahu, kini Eli harus menghadapi kenyataan pahit, ketika kehidupannya yang sempurna telah berubah menjadi kehancuran hanya dalam semalam, hal itu terjadi akibat kesalahan pahaman yang bahkan tidak pernah ia lakukan. 16 tahun berlalu... Di sebuah kota kecil yang jauh dari kehidupannya dulu, seorang gadis cantik, bertubuh mungil dan imut berjalan di samping ibunya, Eli. Lily Amora Queenzea Alexander gadis manis berpipi chubby itu, kini sudah berusia 15 tahun, tumbuh dengan penuh kasih sayang, tanpa mengetahui kelamnya masa lalu yang menyelimuti ibunya. Namun, takdir perlahan mempertemukan mereka kembali dengan masa lalu yang telah lama Eli tinggalkan. Akankah kebenaran akhirnya terungkap? Dan apakah Albert masih menyimpan amarah, atau justru menyesali keputusan yang menghancurkan keluarganya selama 16 tahun ini? Langsung baca ceritanya❣️ (Semua gambar yang terdapat di cerita ini bersumber dari Pinterest) (Hanya cerita karangan, yang tidak baik jangan di tiru!)
MUTIARA 2 [SELESAI] by tikynoverani
53 parts Complete
SEBELUM BACA CERITANYA, LEBIH BAIK FOLLOW DULU. DON'T COPY MY STORY Sequel dari cerita Mutiara. Baca dulu cerita Mutiara yang pertama biar tau jalan ceritanya, baru baca Mutiara 2 yang ini. Dimana kehidupan seorang Mutiara Alqueenna Pranaja atau kerap di panggil Tiara berubah menjadi orang yang di kenal oleh semua orang, menjadi perempuan cantik dan sukses, berkulit putih serta rambut panjangnya yang indah dan jangan lupakan senyumnya yang pasti akan membuat orang terpana kala melihat senyumannya. Setelah menyelesaikan kuliah S1 di Australia, Tiara kembali lagi ke tanah air tempat dimana ia di lahirkan dan tempat dimana juga dia diabaikan oleh orang orang yang disayangnya. Kepo dengan lanjutan ceritanya? Yuk langsung dibaca aja dari pada kepo. WARNING ⚠️ •Cerita murni hasil pemikiran sendiri •Plagiat harap jauh jauh dari lapak ini •kalau ada typo atau salah kata mohon dimaklumkan •kalau ada kesamaan tokoh atau yang lainnya itu unsur tidak kesengajaan •hargailah karya author •Jangan lupa vote dan komen RANK #6 - kangen {06-07-2021} #7 - kangen {07-07-2021} #3 - kangen {17-07-2021} #2 - kangen {12-09-2021} #2 - kangen {13-09-2021} #1 - kangen {13-09-2021} #1 - kangen {14-09-2021} #1 - kangen {15-09-2021} #1 - kangen {11-12-2021} #7 - rindu {27-01-2022} #7 - rindu {02-02-2022} #2 - kangen {01-03-2022} #2 - kangen 02-03-2022} #2 - kangen {03-03-2022} #2 - kangen {04-03-2022} #5 - girls {15-04-2022} #6 - girls {16-04-2022} #2 - kangen {11-09-2022} #1 - tiara {30-12-2022} #1 - tiara {31-12-2022} #1 - tiara {01-01-2023} #1 - tiara {02-01-2023} #1 - tiara {03-01-2023} #1 - tiara {04-01-2023} #1 - tiara {05-01-2023} #1 - tiara {06-01-2023} Publish : 05-07-2021 Tamat : 16-04-2022
You may also like
Slide 1 of 10
BUNDA ATHA  cover
Perfect Mom  cover
LILY | Princess Alexander cover
Alisha's Story (END) cover
ALARAYNA [ Tahap Revisi ] cover
Shining Moon  cover
Kia's Daily Life (On Going) cover
Innocent Girl (COMPLETED) cover
MUTIARA 2 [SELESAI] cover
Lala With Prince School ✔ cover

BUNDA ATHA

59 parts Ongoing

END | REVISI •Follow dulu sebelum baca• Menjadi orang tua sambung itu terbilang cukup sulit, apalagi jika anak-anak yang tidak menyukai, sungguh terasa semakin sulit. Itulah yang di rasakan oleh Calina Agatha perempuan berusia dua puluh tujuh tahun yang harus menikah dengan duda beranak dua karena perjodohan konyol orang tuanya dengan alasan bisnis. Seseorang yang tampan dan kaya itu bernama Arthur Calbert berusia tiga puluh tujuh tahun dengan mudahnya menerima Agatha sebagai pasangan hidupnya dan ibu sambung dari anak-anaknya membuat Agatha semakin frustasi tentunya. Akankah anak-anak Arthur menerima Agatha setelah mereka di tinggalkan oleh Mamanya yang pergi dengan lelaki lain atau sebaliknya? jawaban nya hanya ada di cerita so ga pake lama langsung aja baca ceritanya. Start: 28 Januari 2021