Apa kalian tau apa arti dari kata kesempatan, kata itu dapat berarti memperbaiki sesuatu yang telah rusak atau bahkan hancur, namun kita tidak akan bisa memperbaikinya bila hal yang ingin kita perbaiki telah hilang untuk selama-lamanya, namun tidak ada hal yang tidak mungkin bagi tuhan.
Jungkook seorang laki-laki tampan yang di tinggal istrinya untuk selama-lamanya, di karnakan penyesalan yang begitu dalam membuatnya tak dapat membuka hatinya untuk perempuan lain, dia hanya ingin istrinya, namun berbeda ceritanya saat dia di pertemukan dengan seorang perempuan yang berwajah sama dengan mendiang istrinya dan kabar baiknya wanita itu hilang ingatan.
"Aku siapa ?, kau siapa?"
"Kau-adalah istriku, dan aku adalah-suami mu"
17 Februari 2020