PELANGI (pergi lalu datang lagi)
  • Reads 58
  • Votes 12
  • Parts 8
  • Reads 58
  • Votes 12
  • Parts 8
Ongoing, First published Oct 15, 2019
Aku berputar, bertanya dalam hati sendiri. Siapa yang menarik tasku? Dan ternyata seseorang yang senyumannya manis. Dia tersenyum sambil tertawa, matanya bulat tapi saat tersenyum mulai menyipit. Hidungnya tidak pesek tidak pula mancung, kulitnya kuning langsat, bibirnya tipis.

	Dia menyapa dengan senyumannya pertama lalu mengulur tangan mengucapkan nama, senyumnya tak luput. Tapi anehnya rasaku datar. Tak ada perasaan tak ada terasa apapun. Aneh.  Dan akhirnya kusambut tangannya sambil tersenyum, tergenggam. Dan akhirnya aku tahu namanya
   " haii.. aku oki setiawan syahrizal, biasa dipanggil awan" katanya
   " aku pelangi putri ananda"
Saat dia pergi ada yang datang. Ada yang berbeda dari ia yang datang . Wajah yang lembut, perawakan tinggi dan tatapan mata yang tak asing bagiku. Mata itu. Dia terus datang tanpa memandang tanpa menoleh ta npa menatap. Terus datang dengan langkahnya yang selalu sama diingatan. Semakin dekat dan akhirnya berjalan melewatiku menyenggol bahu tanpa adanya pergerakan.
	 aku hanya diam. Sudah lama tidak melihat dia yang selalu terbayang. Kulihat bahuku sendiri tak menyangka ia tadi berlalu, yang biasanya melangkah dengan senyum ke arahku tapi hari ini dan beberapa tahun lalu tetap sama, langkah tanpa rasa. 


*salam kenal semuanya
namaku sepatah.kata.hati
dibaca dulu siapa tau suka terus lanjutin
selamat berkelana bersama pelangi guys :)

follow dulu sebelum membaca
masukin reading list kalian juga

- sepatah.kata.hati
  silviawikaananda

#9 tak dianggap  (301219)
#30 jarak               (301219)
All Rights Reserved
Sign up to add PELANGI (pergi lalu datang lagi) to your library and receive updates
or
#377jarak
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
MY SECOND LIFE [END] cover
Gairah Mia cover
Kost-an Griya Tawang Punya Cerita [LENGKAP] cover
Humairah For Gus Ezran cover
Terjebak Gairah 2 cover
Mami cover
Transmigrasi : 𝕬𝖑𝖙𝖆 𝕵𝖆𝖞𝖊𝖓𝖉𝖗𝖆 𝕭𝖎𝖒𝖆𝖓𝖙𝖆𝖗𝖆 cover
CLEMENTINE cover
Not Strong Enough : Transmigration Story cover
 El and Jerganio  cover

MY SECOND LIFE [END]

52 parts Ongoing

-jangan lupa follow sebelum membaca- Aster tidak menyangka bahwa pacar yang dulu hanya memanfaatkannya, kini berubah obsesif padanya. Jika resikonya akan seperti ini, dia tidak akan berpikiran untuk membuat orang stres ini suka padanya! Dia mendapat kesempatan untuk kembali menjalani hidup, namun dia terjebak dalam orang yang sama. Bukankah itu sia-sia? Cus, baca prolog dulu, siapa tau sukaa~ ⚠️Cerita jangan di tiru, harap bijak dalam membaca!⚠️ 16+