TAMAT - Princess Lan Hua
  • Reads 274,820
  • Votes 32,186
  • Parts 48
  • Reads 274,820
  • Votes 32,186
  • Parts 48
Complete, First published Oct 16, 2019
VERSI LENGKAP BISA DIBELI DI GOOGLE BOOK/PLAY

Lan Hua, seorang putri dari Kerajaan Yuan Ming terkenal karena kebodohannya. Namun, tidak banyak yang tahu jika sebenarnya Lan Hua wanita cerdas, penuh ambisi dan berkeinginan kuat. Kehidupan tenang sang putri bersama ayah angkatnya sirna saat raja kembali memanggilnya pulang ke istana untuk dinikahkan dengan Pangeran Feng Mian.

Wanita itu harus berjuang untuk bisa bertahan hidup dan menyelesaikan misinya di Kerajaan Wei Shu yang terasa semakin berat saat ikatan dengan Feng Mian perlahan terjalin. 

Apakah Lan Hua akan menyerah saat lelah itu datang? Atau memilih bertahan dan melawan setiap kehendak yang  dipaksakan?
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add TAMAT - Princess Lan Hua to your library and receive updates
or
#165putri
Content Guidelines
You may also like
Santri Pilihan Bunda [ SUDAH TERBIT & TERSEDIA DI GRAMEDIA ] by SalsyabilaaFalensia
69 parts Ongoing
Serial adaptasi kini sudah tayang di Vidio! Gini rasanya jadi ISTRI seorang santri ganteng mantan badboy>< buruan lah mampir, siapa tau suka. FOLLOW SEBELUM BACA!^_^ Perjodohan yang tidak pernah ada dalam buku rencana Aliza. Yaitu harus menikah dengan seorang santri pilihan Bundanya. Kinaan Ozama El Fatih. Seorang Santri salah satu pondok pesantren terkenal dikotanya. Pria tinggi, dengan alis tebal. Pahatan wajah yang terbilang sempurna. Serta sedikit rahasia dalam dirinya. Sikapnya yang dingin tak berlaku saat sedang bersama Aliza yang sekarang berstatus Istrinya. Entah kenapa, sikap manja itu, selalu saja muncul ketika sedang bersama Aliza. Aliza Shaqueena Iqala. Gadis cantik pencinta batu es. dengan bulu mata lentik serta badannya yang terbilang mungil membuatnya terlihat begitu imut. Sikapnya yang cuek, yang mengharuskan Kinaan untuk mencair jika bersama Aliza. Karena jika keduannya sama sama cuek. Maka bisa dipastikan hubungannya akan terlihat seperti apa? Bagi Kinaan, walaupun dirinya dan Aliza dijodohkan. Aliza tetaplah Istrinya, tanggung jawabnya. Ia harus membimbing Aliza dengan baik, dan membuat bahagia gadis itu. [ BUDAYAKAN FOLLOW SEBELUM BACA ] [ SELESAI ] Bijaklah dalam membaca! Cerita ini murni hasil pikir saya sendiri, maaf jika ada kesamaan nama tokoh, tempat kejadian dan beberapa hal lainnya. Seluruh pict dicerita berasal dari Pinterest/Instagram. Dimulai 1 Maret 2021 pukul 09:00
You may also like
Slide 1 of 10
ASRAR [TERBIT] cover
The Demon King's Wife [TERBIT] cover
HEAVEN cover
The Cold Villains Lady ✅ cover
01.00 cover
The Bar-bar Queen (Tamat) cover
Menjadi Selir [Selesai] cover
BUCINABLE [END] cover
AREKSA cover
Santri Pilihan Bunda [ SUDAH TERBIT & TERSEDIA DI GRAMEDIA ] cover

ASRAR [TERBIT]

41 parts Complete

(Judul sebelumnya: The Graceful Villain) "Kita akan terus bersama, sampai maut tidak bisa memisahkan kita berdua." Agatha, gadis yang mempunyai hidup biasa-biasa saja. Tidak ada yang unik dalam hidupnya. Suatu hari, Agatha membaca ulang sebuah novel untuk mengisi waktu luangnya. Walaupun sudah membaca novel tersebut beberapa kali, Agatha selalu gagal paham dengan endingnya. Bukannya menjadi tenang, Agatha dibuat semakin pusing oleh ending novel itu. Pagi harinya, ia semakin dibuat sakit kepala. Agatha berubah menjadi seorang anak kecil. Bukan seorang anak kecil biasa, ia masuk ke dalam tubuh antagonis dari novel yang ia baca semalam. Dengan berbekal ingatan dan keampuan yang ada, Agatha mencoba untuk menjalani hidup. Sialnya, ia harus berurusan dengan para tokoh dari novel. Beruntung, Agatha memiliki rencana yang mungkin saja membawa keuntungan untuknya. Tetapi hidup tidak selalu berjalan sesuai dengan rencana, ada banyak rahasia dan kejutan yang menanti. Apa yang akan ia lakukan selama tinggal di dunia yang asing itu? [Bukan Novel Terjemahan!] [Pure imaginasi Author