kalau kalian di hadapkan dengan dua pilihan kalian akan pilih mana? bertahan dengan orang yang udah kalian kenal lama tapi pernah buat kalian kecewa, atau memilih dengan orang baru dari awal tanpa tau endingnya nanti? --- "kasih gue alasan untuk tetap pertahanin lo?" "karna aku cinta sama kamu dan gaakan ngulangin hal yang sama. janji" gue tersenyum, bukan. bukan karna tersanjung sama kalimat dia. tapi karna tau kalimat itu akan terulang lagi nanti, entah dengan orang yang sama atau dengan orang yang baru.All Rights Reserved
1 part