Schatje (completed)
  • Reads 1,029,027
  • Votes 78,077
  • Parts 93
  • Reads 1,029,027
  • Votes 78,077
  • Parts 93
Complete, First published Nov 14, 2019
New adult, romance.
1 in Chicklit - 26 Juni 2020
53 in Romance - 21 Juli 2020

"Sekerlip bintang tanpa warna."

Pertemuan tak terduga Karenina Hasan dengan Denial Nuraga di sebuah klub malam ketika patah hati menyerang perempuan itu lagi-justru menambah konflik kehidupan Karenina semakin bertumpuk, ia merasa siklusnya serba tentang rasa sakit, pengkhianatan serta kehilangan. Seperti belum cukup, segala hal dalam diri Denial merujuk pada semua yang Karenina takuti di masa depan, tapi pria itu sibuk menawlarkan diri jika ia adalah penerang Karenina dari gulita yang menyelimutinya.

Akankah Karenina sudi untuk sekali lagi menerima konsekuensi patah hati?

©aprilwriters 14 November 2019 ending 24 Juni 2020.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Schatje (completed) to your library and receive updates
or
#573teenlit
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
Missing Variable (END) cover
To Make You Up [DaMay Friend's Story] cover
SEVEN SHOTS cover
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover
GAVIN 21+ cover
Vanilla Latte (INNOVEL) cover
Love In The Purple Sea cover
𝐀 𝐋𝐨𝐧𝐠𝐢𝐧𝐠 𝐓𝐨𝐮𝐜𝐡  cover
off limits cover

Missing Variable (END)

50 parts Complete

Irish sangat menentang kisah lama yang terulang kembali. Menjalin hubungan dengan mantan adalah salah satu hal yang harus dihindari, dan dia akan selalu melarikan diri dari manusia bernama mantan itu. Namun, siapa sangka. Gangguan dari pria yang pernah dia sumpah serapahi kembali menghampiri. Yang lebih mengejutkan lagi, pria itu-Hazel Jenggala namanya-benar-benar berbeda! Tidak cukup sampai di situ, mau tak mau Irish harus bergantung kepada Hazel untuk memperbaiki kondisi keuangannya. Selama itu pula, hidup Irish Blossom terus dihantui oleh Hazel yang tampak menikmati penderitaannya. Astaga ... lama-lama Irish bisa gila! Update setiap hari.