Aku tidak menikahimu karena cinta, harta, tahta maupun fisik mu, tapi aku menikahimu karena iman. Mengapa ? Iya, karena bukankah Al Imam Umar Bin Khatab pernah berpesan, jika pernikahan hanya dilandaskan oleh rasa saling mencintai. Maka dimana kedudukan iman ? Bukankah. Betapa banyaknya orang yang menikah karena cinta. Tapi justru pernikahan mereka tidak mendapat barokah ? Bahkan berakhir dengan cekcok dan perceraian. Bukankah karena iman, Rasulullah sabar ketika dirumah beliau hanya ada sebuah cuka dan beliau memakannya ? Bukankah karena iman Ali bin Abi thalib sabar menjadi kuli menimba air dengan upah segenggam kurma ? Dan bukankah karena iman Siti Fatimah Azzahra Sabar menggiling gandung hingga tangan beliau melepuh ? Jadi bagi kakak sendiri tidak ada alasan untuk menolak perjodohan dari Abi, karena alasan kakak sendiri menerimanya yaitu karena Iman nya Ummi, cinta bisa hadir karena terbiasa kan ? Jadi mungkin saat kami sudah menikah kakak yakin bibit cinta itu akan tumbuh dengan sendirinya, cinta. Yang didasari cinta KarenaNya #Romance #Islami #Family #Friendship
18 parts