Karena Tak Selamanya Ayah Akan Menuntunmu Nak
  • Reads 119
  • Votes 1
  • Parts 3
  • Time 9m
  • Reads 119
  • Votes 1
  • Parts 3
  • Time 9m
Ongoing, First published Nov 20, 2019
Salman... Kamu harus berjalan di atas kakimu sendiri...! 

Sebenarnya namamu bukan  "Salman Tamami Kareem" melainkan "Salman Tamami Latief" tapi last minute saat pembuatan surat pengantar pembuatan akte kelahiran, ayah ganti namamu menjadi "Salman Tamami Kareem" agar kau bebas menentukan garis takdirmu sendiri, tanpa baying-baying ayah, juga ayah berharap dalam setiap doa agar kau kelak menjadi anak yang mulia dunia dan akhirat sesuai namamu. 

Salman... silahkan kejar cita-citamu, ayah hanya akan mengarahkanmu menuju gerbang kesuksesan yang ingin kau raih, tapi ingatlah selalu bahwa setiap kau melangkah, berpegang teguhlah kepada tuntunan Allah, sebab DIA lah yang akan membawamu ke Gerbang sukses yang Haqiqi..

Ingat selalu bait syair pepatah Arab ini "Innaa al fataa man yaquulu Haa Ana Dza.. Wa laisa al fataa man yaquulu kaana abii.. " mungkin kau belum mengerti makna pesan ini, kelak ayah akan jelaskan sambal realisasikan maknanya padamu.. Melalui tulisan ini..  

Nantikan juga kisah kami di setiap caption IG kami @abdullatiefku bertema... "Karena Tak Selamanya Ayah akan menuntunmu nak..."#mama #ayah #papa #bunda #ibu #balajar #kisah #cerita #berbagi #belajar #keluarga #story #parenting #tipsparenting #parentingIndonesia #belajarparenting #TipsKeluarga #parentingIslami #keluargabahagia #ayahhebat #KarenaTakSelamanyaAyahAkanMenuntunmuNak
All Rights Reserved
Sign up to add Karena Tak Selamanya Ayah Akan Menuntunmu Nak to your library and receive updates
or
#67inspirasi
Content Guidelines
You may also like
Slide 1 of 1
Brittanie's Writer Room cover

Brittanie's Writer Room

15 parts Ongoing

A place for all things Brittanie!