ngadem di UKS baper di hati
31 parts Ongoing cilla itu cewek tukang gibah, komentator andalan sekolah, sarkas level dewa, tapi... setia kawan. dia sahabatan sama nayla-cewek uks yang sukses bikin zidan berubah dari pasien boongan jadi pacar serius. sementara itu, cilla? masih stuck di fase "ngatain dulu, suka belakangan".
dan siapa yang sering jadi sasaran gibah plus sindiran cilla?
yep. fikri.
cowok paling absurd sejagad sekolah, sahabatnya davin, dan penyumbang konten viral terbanyak di tiktok sekolah (meski nggak pernah rela direkam). tiap hari kerjaannya ngejailin cilla, tapi nggak pernah bener-bener pergi.
semuanya berubah waktu mereka "terjebak" satu kelompok acara pensi.
tiba-tiba, gibah berubah jadi baper.
sindiran jadi perhatian.
dan... kehebohan jadi kehangatan yang nggak mereka sadari.
tapi masalahnya, dua manusia keras kepala ini sama-sama gengsi.
ngaku suka? ogah.
ngaku nyaman? jijik.
lalu, siapa duluan yang bakal kalah sama perasaannya sendiri?
dan... siapa yang bakal bikin pengakuan duluan:
si tukang gibah atau si tukang ngerecokin hidup?
---
mari simak ceritanya