"Terkadang seseorang butuh diary agar dia bisa menuangkan segala emosi yang ada dihatinya, sedih, pilu, sesak, ya semua harus diluapkan agar tak menjadi beban, yaa begitula hidup, penuh dengan tulisan, tulisan tulisan sendu yang menyayat hati, dan juga tulisan tulisan takdir yang harus diterima."
"lo suka senja?." tanyaku kala itu.
"tentu, senja itu indah." jawabnya.
"tapi senja cuman datang sementara."
"di dunia ini tidak ada yang abadi bukan, semua akan pergi pada saatnya."
*_________•_________*
Cerita ini murni karangan pribadi, apabila ada kesamaan tokoh dan latar hanya kebetulan semata tanpa unsur kesengajaan.