Beyond the Ice (Completed)
  • Reads 96,562
  • Votes 7,569
  • Parts 33
  • Reads 96,562
  • Votes 7,569
  • Parts 33
Complete, First published Dec 01, 2019
[Sudah diterbitkan oleh KMC Publisher]
[Complete wattpad version]
[KMC Romance Series]

Afra Gaia Puteri (Rara) melarikan diri dari perjodohan yang dibuat keluarganya. Dia memutuskan untuk menerima tawaran sebagai asisten profesor dalam penelitian perkembangan bakteri purba yang menjadi ancaman penduduk dunia, akibat pemanasan global di Kutub Selatan. 

Sayangnya, ada banyak hal tak terduga yang dialami Rara, termasuk berada dalam satu tim dengan peneliti muda genius berdarah Indonesia-Jepang yang menganggapnya sebagai beban.

Apakah Rara dapat membuktikan bahwa dia juga salah satu tim yang berharga? Mungkinkah kehangatan cinta justru muncul di tengah dinginnya Kutub Selatan?
All Rights Reserved
Sign up to add Beyond the Ice (Completed) to your library and receive updates
or
#22es
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
DIMENSI (Completed) cover
Dark Love cover
My Cloudiest Sky (Completed) cover
Like A Latte cover
The Boss is My Roommate [21+] cover
Just an escape cover
Love, Lie and Life. cover
Hello, KKN! cover
Ru in Love [End] cover
Feels Far [COMPLETED] cover

DIMENSI (Completed)

61 parts Complete

[FOLLOW SEBELUM MEMBACA♡] Dulu, ketika dompetku kecopetan, aku berdoa supaya uang bergambar monyet di dalamnya digunakan untuk kebaikan. Lalu, saat aku kehilangan ponsel esia hidayahku, lagi-lagi aku berusaha mengikhlaskannya. Aku pernah merasakan jutaan kehilangan, kehilangan pena standar, penggaris besi, tipe-x warna merah, penghapus, kaos kaki, topi, dasi, jepit rambut, liptint, novel kesayangan, tapi, rasanya tak sehancur saat aku kehilanganmu. Pernah sakit, tapi, tak pernah sedalam ini. Bahkan, saat aku tidak sengaja membakar tanganku, rasanya tidak seperih ini. Kehilanganmu membuatku ingin menghancurkan dunia ini.