Story cover for Wallflower by leobarnie
Wallflower
  • WpView
    Reads 127
  • WpVote
    Votes 5
  • WpPart
    Parts 23
  • WpView
    Reads 127
  • WpVote
    Votes 5
  • WpPart
    Parts 23
Ongoing, First published Dec 03, 2019
Narasya Putri Permaydi. Ketua Club Dance SHS--Sugra High School.  Pribadinya yang tegas membuat dirinya disegani oleh para anggota RDM. Paras cantik dan ramah senyum membuat sosoknya mudah bersosialisasi dan banyak disukai kaum adam. 

Bagi mereka dia sempurna
Tapi nyatanya, sesempurna apa dia memang tak pernah sempurna hidupnya. 

Verron Anggara Sugra. Ketua Ekskul Basket SHS. Hidup dengan harta yang melimpah serta nama terpandang membuat dirinya disegani seantro SHS. Dituntut untuk menjadi sempurna adalah takdirnya. Orang-orang berjas hitam yang berada dibalik namanya mengatur kehidupannya. 

Paras, kekayaan, kekuasaan menjadi penyokong kesempurnaan hidupnya.
Kesempurnaan yang diidamkan semua orang, tapi sama sekali tidak diinginkan seorang Verron. 

Reyhan Pangestu. ketua Ekskul Futsal. Cowok jangkung yang menjadi pacar seorang Narasya. Sosok yang menjadi pelindung, sandaran, dan tempat pulang untuk Narasya. Iya, seharusnya begitu. Namun, Reyhan terlalu abu-abu dan hambar untuk Narasya.

Tentang kesempurnaan yang tidak pernah dirasa membuat mereka berusaha mencari, berjalan mengikuti alur sampai akhirnya terasa lengkap saat dua sosok itu sudah saling menggenggam. 

Apakah genggaman asing tangan Reyhan mampu mengimbangi kesempurnaan yang diinginkan Narasya atau genggaman erat tangan Verron yang mampu melengkapi rasa kehidupan yang belum pernah Narasya rasakan. 

Teruntuk Narasya
Terimakasih
Maaf
Dua kata
Beda makna 
Namun sama, teruntuk dirimu
All Rights Reserved
Sign up to add Wallflower to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Raga Arga  [Sudah Terbit] by aksara_jiwa
54 parts Complete
Jika ditanya apa yang spesial dari kehidupan si kembar, Raga dan Arga, mungkin jawabannya tidak ada, andai keduanya tidak pandai-pandai bersyukur. Bagaimana tidak, kepergian sang bunda menjadi titik awal kehidupan mereka yang sesungguhnya. Getir pahit melekat di dalamnya. Arga disalahkan oleh neneknya atas kepergian sang bunda. Lantas rasa bersalah dan trauma yang begitu besar terpatri kuat dalam dirinya, sejak saat itu hidupnya berubah seiring dengan jiwa yang bergonta-ganti mengisi raganya. Kadang, ketika bangun tidur Arga akan merengek layaknya anak kecil yang mencari bundanya. Kadang juga Arga menjadi sosok yang membenci dirinya sendiri, menghancurkan cermin yang ada di kamarnya, lalu berujung menyakiti dirinya sendiri. Raga, nyatanya wajah tampan dan unggul dalam basket tak lantas membuatnya dipandang. Bagi teman sekelasnya, Raga tak lebih dari sampah yang harus cepat-cepat dibersihkan. Bukan Raga tak mau melawan mereka, hanya saja rasanya percuma, mereka terlanjur menjadi budak sekolah yang gila nilai. Lalu, mampukah keduanya menjalani dan melawan segala getir pahit dalam kehidupan? Atau memilih menyerah, berpasrah pada Tuhan? *** Bukan skenario hidup seperti ini yang aku inginkan, memerani tiga tokoh sekaligus dalam satu kali kesempatan hidup. Andai bisa aku ingin terlahir kembali menjadi aku yang hanya satu- Samudra Arga Pratama Aku lelah menjadi senja yang ditunggu dan dikagumi di penghujung waktuku-Samudra Raga Dwitama *** Takkan gugur daun yang menguning itu jika memang belum habis waktunya. Takkan turun rintik hujan itu sekalipun langit telah menggelap jika memang belum saatnya. Pun dengan jantung yang takkan berhenti berdetak jika memang Tuhan belum berkehendak.
ARGLADIS by saazahraa
15 parts Complete
ARGA ADITAMA PRAYOGA. cowo yang terkenal dingin,plus cuek, dan memiliki paras yang sempurna.tetapi laki laki itu selalu memasang wajah datar. arga adalah cowo yang paling di gemari siswi di sekolahnya,jabatan nya sebagai ketua basket di SMA ANGKASA. bukan dia yang ingin menjadi ketua basket,tapi perintah dari wali kelas serta dukungan teman temannya. arga mempunyai sifat acuh,tapi di balik sifat itu arga sangat peduli kepada sekitar. dia menjadi seperti itu karna, KELUARGA. ayah, dan ibunya sangat mementingkat pekerjaan dari pada anaknya. ayah dan ibunya selalu berkata "ayah sama ibu itu,kerja buat kamu juga arga" seperti itulah yang selalu keluar dari mulut ayah dan ibunya. arga mengerti itu,tapi tidak boleh ya sedikit saja memperhatikan arga,menyayangi arga,menanyakan kabar arga. tapi bagi arga sekarang itu sudah tidak penting. arga ingin hidupnya bahagia,sperti orang orang diluaran sana. percuma memiliki harta banyak,tapi keharmonisan di keluarga tidak ada. hingga suatu ketika arga bertemu dengan seorangan gadis bernama GLADIS AUDREY CASSANOVA. salah satu cewe yang paling terkenal di SMA ANGKASA. karna kecantikannya,itu membuat semua kaum adam ter pengarah kepada gladis. gladis tipakal cewe yang pecicilan dan ceroboh,dia sering bolos pelajaran fisika karna malas bertemu dengan guru yang mernurut nya menyebalkan,anggap saja gladis egois. Yaemang begitu faktanya. gladis merupakan cewe yang gampang mencari teman,humble ke semua orang. arga tidak menyangka akan bertemu seorang gadis yang gila seperti gladis. tapi semenjak gadis itu hadir di dalam kehidupan nya, kehidupannya lebih berwarna. akankah mereka bisa bersatu?
🧸 𝗢𝗻𝗹𝗶𝗻𝗲 𝗙𝗿𝗶𝗲𝗻𝗱𝘀 🧸 by RisolGeprekk
5 parts Ongoing
NO PLAGIAT!! TYPO BERTEBARAN!! AREA 1821++!! - Selamat datang di cerita baru ku ❤ Berasal dari kisah nyata penulis, untuk mengenang mantan pacar dan teman online nya. So, kalau kalian diposisi Zahra mana yang akan kalian pilih? Memperjuangkan cinta kalian atau mematuhi perintah seseorang tak dikenal demi keamanan keluarga? Jadi Rey sakit, jadi Oky sakit, jadi Zahra sakit, jadi Nasya pun tambah sakit. - Reygana Mahatama Garestama, penyanyi tampan yang hidup berdua dengan ibunya. Ia bekerja sambil kuliah, part time menjadi pelayan caffe. Demi menjaga keamanan dan kenyamanan Zahra dari seseorang misterius, Rey rela meninggalkan cintanya itu. - Vlora AZahra Cakrataran, penulis muda yang karyanya sudah berada dimana mana. Ia hidup dalam kekangan papanya yang egois. Berkali-kali ia terus dijodohkan dengan orang yang tak dia inginkan. Semakin kalut dibuatnya Zahra, ia harus memilih antara cinta dan keluarga. Tapi sayang pilihannya berakhir hanya satu, yaitu keluarga. - Akankah cinta Rey dan Zahra kembali bersemi dan kapal mereka berlayar kembali? Atau malah berakhir begitu saja? Siapa orang yang selalu ditakuti keempat tokoh ini? Siapa orang misterius yang begitu kejam itu? Kapal manakah yang akan berlayar dengan lancar di laut kisah ini? Nasya & Oky? Zahra & Oky? Zahra & Rey? Nasya & Rey? - Characters? Reygana Mahatama Garestama Vlora Azahra Cakrataran Naoky Pratama Cawiskara Deyra Nasya Arghanata - Start : 3-April-2025 Finish : -
Senandika Takdir : Season 2 Of Agnira dan Penjaga Asa [ ON GOING ] by Alethfebb_
13 parts Ongoing
___________ "Takdir adalah jaring waktu, menjalin rahasia dan harapan manusia. Di dalamnya, tersemat jejak-jejak jiwa yang mencari arti keberadaan." Velostra, generasi yang selalu menjadi simbol kekuatan dan pengabdian, kini berada di ujung perubahan besar. Amanah yang dititipkan oleh Panglima angkatan 08 bukan sekadar tugas, melainkan warisan yang harus dijaga dengan penuh dedikasi. Dalam derasnya tanggung jawab, ada Razka Elvarion Drestan, Ketua angkatan 09 yang dikenal tegas dan penuh wibawa, kini memikul beban itu. Namun, di balik ketegarannya, ada rahasia yang tertanam dalam dirinya-rahasia yang hanya waktu berani mengungkap. Di sisi lain, Alessandra Natthaya, gadis yang menawan dengan caranya sendiri, menyimpan luka dan asa yang saling bertautan. Dia bukan hanya bagian dari cerita ini, tetapi juga menjadi pusat putaran takdir yang penuh misteri. Kehadirannya bagai api kecil yang menyala di tengah gelap, memberi arah bagi Razka di saat keraguan dan keputusasaan mengintai. Di tengah badai amanah, persahabatan, dan pengorbanan, Razka dan Alessandra dipaksa untuk menghadapi takdir yang tak pernah mereka bayangkan sebelumnya. Sebuah takdir yang bukan hanya tentang menjaga warisan Velostra, tetapi juga tentang menemukan diri mereka sendiri di tengah hiruk pikuk dunia yang terus berubah. Ketika masa lalu mulai menyeret mereka ke dalam kegelapan, mereka harus berjuang bukan hanya untuk menyelamatkan generasi penerus, tetapi juga untuk menemukan arti cinta, kepercayaan, dan harapan yang sesungguhnya. Namun, takdir adalah misteri yang tak bisa dilawan. Dan seperti janji takdir, jalan mereka akan penuh liku, terjal, dan mungkin akan membawa mereka pada perpisahan yang abadi. ___________ ⚠ WARNING ⚠ Cerita ini adalah karya fiksi. Kesamaan nama, tempat, atau kejadian hanyalah kebetulan dan tidak disengaja. Dilarang menyalin atau mendistribusikan cerita ini tanpa izin. Terima kasih telah menghargai karya ini! Jika tidak suka, silakan skip. ___________
ALKANTARA || END || Belum Revisi  by Trishakeiji
60 parts Complete
FOLLOW DULU YA, SEBELUM MEMBACA😊 Alkan tidak mengerti bagaimana semesta mempermainkannya. Dijodohkan dengan cucu dari sahabat kakeknya disaat Alkan sendiri telah memiliki seorang kekasih. Tidak ada kata yang tepat untuk menolak permintaan sang kakek, karena bagi Alkan permintaan tersebut adalah seperti kewajiban yang harus di penuhinya. Namun Alkan sama sekali tidak menyangka jika yang dijodohkan dengannya adalah Kalista, sahabat dari gadis yang mengejar sahabatnya, Athazio. Semakin lama Alkan mengenal sosok Kalista semakin ia mengetahui sebuah rahasia besar yang ditutupi gadis itu dan keluarganya dari Alkan, yang mana membuat Alkan merasa dipermainkan. Lalu bagaimana dan apa langkah yang akan Alkan ambil? Akankah ia bisa menerima rahasia tersebut, atau justru memutus hubungan tersebut dan kembali pada sang kekasih. ••••••••••••••••••••••••~~¤¤~~•••••••••••••••••••••••••• "perjodohan ini adalah keinginan kakek gue, dan gue gak akan bisa nolak karena emang gak ada pilihan lain selain menerima." __Alkantara__ "Bagi gue perjodohan ini adalah mimpi buruk! Gue berharap banget mimpi buruk ini cepat berakhir dan gue bisa balik ke kenyataan." __Kalista__ ••••••••••••••••••••••••~~¤¤~~•••••••••••••••••••••••••• NB: MOHON UNTUK TIDAK MENJIPLAK KARYA SAYA. Cover by: @pinterest
ARKALYA (END)  by _chipsta_
53 parts Complete
[Non-baku] "Gue gaakan lepasin lo gitu aja!" "Gue ngaku kalah." . . . Defalya Deynira, Gadis cantik dengan tubuh proporsional itu mulai memasuki kehidupan baru di lingkungan barunya. Ia menginjakkan kakinya kembali di kota Jakarta ini setelah sekian lama tinggal bersama kakek dan neneknya di negeri Paman Sam. Dengan berbekal bayangan sekolah di Indonesia dari cerita kakak laki-lakinya, ia pun akhirnya memutuskan untuk bersekolah di salah satu sekolah swasta dibandingkan memilih tawaran kedua orang tuanya yang menyarankan untuk home schooling. Namun, semuanya tidak akan berjalan selancar bayangannya, tanpa ia sadari, dengan memutuskan untuk bersekolah di sekolah swasta tersebut akan membuatnya merasakan hal-hal diluar dugaan yang dapat memporak-porandakan hatinya. Arka Fasha Aditama, Putra dari pemilik perusahaan besar yang sedang mendominasi ini dapat melumpuhkan ratusan hati wanita dengan parasnya yang hampir sempurna. Jabatan ketua osis yang dimilikinya membuat hari-harinya di sekolah selalu diisi dengan pujian dan sorakan dari banyak "penggemar"-nya. Namun, ia tetaplah seorang remaja SMA yang kehidupannya terisi dengan berbagai kenakalan remaja. Balapan, tawuran, dan pembullyan adalah kegiatan hariannya. Sampai suatu ketika, semuanya mulai berubah dengan adanya seseorang yang tidak direncanakan masuk ke dalam pikiran dan hatinya. ARKALYA, Entah akankah kedua remaja tersebut dapat bersatu dengan mudah seperti rangkaian nama diatas, atau kah akan ada yang menorehkan luka membekas pada salah satunya? Mereka terjebak, Terjebak dengan perasaan dan rangkaian pemikiran mereka sendiri. -Chipsta- Cover original pict from pinterest, edited by me;
You may also like
Slide 1 of 9
GASA [end] cover
Raga Arga  [Sudah Terbit] cover
ARGLADIS cover
ALGARENDRAS [SELESAI] cover
🧸 𝗢𝗻𝗹𝗶𝗻𝗲 𝗙𝗿𝗶𝗲𝗻𝗱𝘀 🧸 cover
Senandika Takdir : Season 2 Of Agnira dan Penjaga Asa [ ON GOING ] cover
GRIZLEN {On Going} cover
ALKANTARA || END || Belum Revisi  cover
ARKALYA (END)  cover

GASA [end]

63 parts Complete

-Angkasa Series 2 "Masa SMA lo bakalan hambar, kalo cuma mentingin nilai doang! Gue bakal ajak lo ke zona paling nyaman yang belum pernah lo rasain sebelumnya." Kata semua murid Gara itu pangeran sekolah. Tapi nyatanya satu detik berdekatan dengan Gara saja sudah membuat Sasa bergidik ngeri. Gara Samudera adalah spesies cowok preman sekolah yang harus dihindari Sakura Galenka selama bersekolah di SMA Angkasa. Menjadi ketua kelas 11 IPA 2 adalah nasib buruk bagi Sasa karena dia harus sekelas dengan Gara dan juga ke empat anak buahnya. Rasa benci Sasa semakin menjadi ketika posisinya sebagai juara umum harus tergantikan akibat ulah Gara. Namun siapa sangka sejak munculnya Gara di hari-hari Sasa membuat semuanya berubah. Apa jadinya jika orang yang kamu suka membencimu di sekolah, dan apa jadinya jika orang yang kamu suka ternyata menyukai orang lain? Hanya 1% kemungkinan untuk bisa jadian. 𝐒𝐭𝐚𝐫𝐭𝐞𝐝 𝐰𝐫𝐢𝐭𝐢𝐧𝐠 𝟐𝟎𝟐𝟎 Rank: #2 fiksiremaja #2 sma #2 sekolah #2 romantis #1 coolgirl #1 acak #1 galau #1 masasma #1 cintasma #1 kisahremaja •Bukan cuma cinta-cintaan remaja aja. Ada masalah keluarga, persahabatan, dan masalah hidup yang akan bisa jadi pembelajaran. •Baper, ngakak, sedih, kesel, gemes semuanya ada disini, yang bikin kamu kangen masa-masa di SMA.