Kesalahan. Semua insan merespon negatif untuk kata itu. Mau tak mau, semua pasti berubah. Ingin tak ingin, semua pasti berpisah. Siap tak siap, semua pasti berakhir.
Hukum alam selalu mengajarkan bagaimana sulitnya menerima takdir atau pun nasib yang bersarang. Sekuat apapun insan, tak akan pernah bisa menyangkal ataupun merubah keputusan sang alam. Berkoar mengatakan bahwa dunia ini kejam, itu tidak memiliki kesalahan, tanggapan orang berbeda.
Kehidupan Gita yang mulanya baik-baik saja tiba-tiba hancur karena suatu kesalahan. Dirinya merasa hina dan kotor. Dia takut orang lain menganggapnya jijik. Hidup di negeri yang masih tabu akan hasil dari perbuatan di luar nalar, itu menjadi tekanan bagi ia yang menjalankannya. Sekalipun ia mencoba mengabaikan, celaan itu akan tetap sampai pada ulu hati nya. Jadi, bagaimana solusi nya? Tetap bersembunyi atau membiarkan waktu yang terus mempermainkannya?
Publish : 9 desember 2019
Finish : ?
pemuda manipulatif yang bertransmigrasi jiwa ketubuh remaja berandalan yang dibenci orang-orang.
BUKAN BL! Full revisi beberapa alur dan karakter terubah, disarankan membaca ulang.