11 parts Complete Prolog :
4 sekawan manusia yang berasal dari alam yang berbeda, ehh maksudnya dari rahim yang berbeda, ehhh... Auk ah gelap *back to story* yang bersahabat tapi rada gesek semua otaknya.
"Kita berada dalam satu ikatan,namun mengapa hanya aku yang berjuang"
-Lanjar Bintang Irawan-
"Darimu aku belajar kasih sayang dan terciptanya rasa nyaman"
-Liana Minandari-
"Mungkin dimatamu aku hanya sampah, namun bagiku kamu adalah hadiah"
-Haris Poetra Samudra-
"Di dunia ini hanya satu yang kutunggu, kepastian darimu"
-Nisa Auliya Sabrina-