Zack terbangun di sebuah pulau misterius dengan ingatan terakhir berada di dalam bar sebuah kapal pesiar mewah. Siapa yang meninggalkannya seorang diri di sana? Tanpa apapun yang ada padanya selain pakaian yang masih melekat apakah Zack bisa bertahan hidup sendirian di dalam sana..