Story cover for Vanadya by lenafrnt
Vanadya
  • WpView
    Reads 2,264
  • WpVote
    Votes 79
  • WpPart
    Parts 4
  • WpView
    Reads 2,264
  • WpVote
    Votes 79
  • WpPart
    Parts 4
Complete, First published Dec 19, 2019
Vanadya Eliza, seluruh murid disekolah pasti kenal dengan gadis cantik yang memiliki mata cokelat bulat, rambut hitam panjang dan semangat yang menggebu-gebu. terkenal juga dengan sosoknya yang periang ini.

 Namun, dibalik sosoknya yang periang, ada sesosok laki laki yang menjadi penyemangat hari- hari nya disekolah, Dia adalah Arkha. Arkha Dhinandra, Ketua Osis di SMA Bhakti Nusantara yang terkenal dengan sikap dinginnya, tidak ada satupun perempuan yang berhasil mendapatkan posisi di hati seorang arkha. 

 semangatnya dalam mengejar cinta tidak pernah pupus, bahkan teman-temannya hanya bisa berharap semoga cintanya bisa terbalaskan oleh laki laki yang selama ini Vanadya kejar.
All Rights Reserved
Sign up to add Vanadya to your library and receive updates
or
#496romance-friendship
Content Guidelines
You may also like
Istri Rahasia Milik si Ketos|| NARA  by zaza_iynnn
8 parts Complete
Di SMA Institut Altarosa, Naura Mikaela Arsava, seorang gadis nakal yang selalu terlambat dan melawan aturan, tiba-tiba harus menerima kenyataan yang tak terduga-dia dijodohkan dengan Rahsya Radesta Narendra, ketua OSIS yang dikenal disiplin, serius, dan tampan. Kedua remaja ini, yang berasal dari latar belakang yang sangat berbeda, terpaksa menjalani pernikahan rahasia yang hanya diketahui oleh keluarga mereka. Awalnya, Naura menentang keras perjodohan ini, merasa terjebak dalam sebuah ikatan yang tidak dia pilih. Begitu pula Rahsya, yang merasa tertekan oleh beban tanggung jawab sebagai ketua OSIS dan harus mengelola hubungan pernikahan yang dipaksakan. Mereka berdua merasa tidak cocok, bahkan saling membenci. Namun, seiring waktu, kehidupan rumah tangga mereka yang penuh konflik perlahan membawa mereka lebih dekat. Dari awalnya yang penuh ketegangan, kebersamaan mereka mulai tumbuh, meskipun Naura masih keras kepala dan Rahsya berusaha keras menjaga citra baiknya sebagai ketua OSIS. Saat mereka mulai jatuh cinta, cobaan tak berhenti begitu saja-konflik dan plot twist muncul, membuat hubungan mereka semakin rumit. Teman-teman sekolah mereka tak tahu tentang pernikahan rahasia ini, dan ketika akhirnya hubungan mereka diketahui, Naura dan Rahsya harus menghadapi konsekuensi dari pilihan mereka. Cerita ini bukan hanya tentang pernikahan yang terpaksa, tetapi juga tentang menemukan cinta sejati dalam situasi yang paling tidak terduga, tentang belajar menerima perbedaan, dan menghadapi tantangan hidup bersama. Ketika rahasia mereka terbongkar, apakah Naura dan Rahsya bisa mempertahankan hubungan mereka, atau justru memilih jalan yang berbeda? °°°°°°°°° ⚠️sebelum membaca wajib Follow, Vote dan Komen HARGAI YANG BUAT CERITA!! hanya cerita karangan!! [jangan menjadi pembaca gelap yang sudah membaca langsung pergi minimal tinggal kan jejak dulu lah...] [cerita ini masih banyak kurang nya dan tidak sebagus cerita BARA atau NARA LAINNYA.]
Cintaku Berawal Dari Sepatu Terbang  ( Bara ) by syabiluv_bila
36 parts Ongoing
Cerita ini author angkat dari POV yang author buat di Tik tok dan cukup ramai karna di sana banyak terbatasi jadi author buat lebih panjang dan seru di siniii semoga suka!! Semuanya bermula dari sepatu terbang yang nyasar ke wajah cowok paling populer di sekolah Rakha Sadewa. Bukannya marah, si pangeran es itu malah jadi sering muncul di hadapan Amara, gadis biasa yang suka sok cuek, tukang ngomel ,galak ,gemesin tapi hatinya selembut marshmallow . Dari pertengkaran kecil, godaan receh, sampai adegan ngambek-ngambekan konyol... siapa sangka hubungan mereka mulai berubah saat Rakha mendadak jadi pangeran manja yang nempel terus ke Amara? Tapi kisah mereka gak cuma soal candaan dan tatapan diam-diam. Sama-sama berasal dari keluarga "agak laen", Amara dan Rakha diam-diam punya luka yang serupa... dan mungkin, saling menjadi rumah satu sama lain. Mereka juga punya teman yang agak sengklek dan ada satu cewe di Genk sengklek yang di kelak sebagai si chaos pemilik tangan ajaib yg membuat sepatu itu terbang ke wajah pangeran es. Cowok dingin, cewek kuat tapi ngambekan, sepatu nyasar, dan cinta yang datang tanpa permisi. Siap jatuh cinta sama cerita yang bikin ngakak, baper, sekaligus senyum-senyum gak jelas? 𝙇𝙖𝙣𝙜𝙨𝙪𝙣𝙜 𝙗𝙖𝙘𝙖 𝙖𝙟𝙖 𝙮𝙖, 𝙞𝙣𝙞 𝙩𝙖𝙙𝙞𝙣𝙮𝙖 𝙥𝙤𝙫 𝙮𝙜 𝙡𝙪𝙢𝙖𝙮𝙖𝙣 𝙧𝙖𝙢𝙚 𝙙𝙞 𝙩𝙤𝙠 𝙩𝙤𝙠 𝙙𝙖𝙣 𝙖𝙠𝙝𝙞𝙧𝙣𝙮𝙖 𝙖𝙪𝙩𝙝𝙤𝙧 𝙪𝙡𝙞𝙠 𝙢𝙚𝙣𝙟𝙖𝙙𝙞 𝙘𝙚𝙧𝙞𝙩𝙖 𝙙𝙞 𝙨𝙞𝙣𝙞, 𝙨𝙚𝙢𝙤𝙜𝙖 𝙨𝙪𝙠𝙖 yaa😊🙏
GHAVARI  by alghisty_
10 parts Ongoing
"Heh!! Kalo bukan karena Lo sama temen-temen soglo Lo itu juga gue ngga bakalan jadi ketua OSIS!" Menjadi ketua OSIS hanya karena candaan teman?? Ghava Adimas praharja benar-benar merasa sial. Karena bagaimanapun juga, pada awalnya dia pun membiarkan saja. Dia yakin, bahwa siswa siswi SMA 28 tidaklah mungkin memilihnya? Namun, kenyataannya membuat Ghava stress sendiri. *** "Mana ada kingkong seganteng gue?" Ghava menyugar rambutnya sok keren yang sontak membuat araf yang berada di sampingnya menjambak rambut pemuda itu. "Sakit bangs*t!!" Umpatnya "Shutt up! Ketua OSIS ngga boleh mengumpat, harus jadi contoh dong buat kita-kita" syaheer menyahut sembari cekikikan, tentunya disusul yang lain. Mereka begitu senang menjahili Ghava yang memang sedikit sensi. "Tai!! setan Lo semua! Keluar aja sana!! Gue ngga butuh teman kayak kalian!" *** "Gue rasa, pertemanan kita sampe sini aja," Ghava berujar, air mukanya menunjukkan keseriusan. "Apa va?? Ngga denger gue?" Syaheer pura-pura melebarkan telinganya. Ghava menghela nafasnya "Kita temenan sampe sini aja" ucapnya lagi dengan suara yang lebih keras. "Ha? Wswswswsws?" Kini Araf yang mendekatkan telinganya mendekat pada ghava. "Makanya telinga tuh dibersihin. Congek kan!" Ketus Ghava kesal. *** "Ma! Pokoknya besok aku ngga mau sekolah!" *** "Lagian! Ngapain juga si kalian pada ke sini? Gue tuh udah bilang mama mau ngga masuk sekolah. Malah kalian pada dateng." Lanjut Ghava mengomel. "Kita di suruh Tante Hida by the way" Setia berujar dengan tersenyum manis. "Mana mungkin! Pasti kalian Dateng sendiri, mana cuma numpang makan doang. Ganggu tau ngga!" *** Gadis itu tengah meneduh dibawah pohon beringin yang terletak di samping lapangan. Menengguk minuman dari botol berwarna birunya dengan pelan. "Lo suka cewek kelas sana ya va?"
ASYHILA(COMPLETED) by Niyahcomel
89 parts Complete
Asyhila Ersya Arabell gadis manis dan lugu yang selalu terlihat ceria didepan semua orang. tetapi dibalik semua itu tidak pernah ada yang tahu tentang penderitaan yang selau gadis itu alami. Gadis yang sering di panggil Shila itu suatu ketika tak sengaja bertemu dengan Azka laki-laki terdingin disekolahnya. laki-laki yang tidak pernah mau menatapnya sama sekali membuat Shila menjadi bingung sendiri. Sampai suatu ketika Shila yang tiba-tiba ditunjuk menjadi wakil ketua osis akibat kepintaran gadis itu. Shila tidak masalah menjadi waketos tetapi masalahnya adalah ia harus berdampingan selalu dengan Azka si ketua osis paling dingin di SMA GARUDA. Azka Erlano Adhitama atau sering di juluki 'Ice Prince'. laki-laki itu sangat dingin dan tidak tersentuh karena kejadian dimasa lalu. sampai suatu ketika masa lalu itu hampir terulang kembali ketika ia bertemu dengan seorang gadis lugu yang mengingatkannya dengan 'dia' dimasa lalunya. Shila, gadis yang berhasil mengingatkannya kembali kepada 'dia'. Azka tidak pernah mau menatap dalam mata Shila karena dengan itu selalu mengingatkannya dengan masalalunya. *** "Kamu kenapa? kenapa setiap bicara sama aku gak pernah liat mata aku?" tanya Shila dengan lugunya. "Bukan urusan, lo." singkat Azka. lalu melanjutkan pekerjaannya. Shila mendengus pelan lalu dengan nekatnya menarik wajah Azka dan menangkupnya. mata coklat terang itu beradu dengan mata bulat milik Shila. Deg! jantung Azka rasanya ingin melompat ketika bertatapan dengan manik itu dan dengan kasarnya Azka mendorong Shila hingga gadis itu tersungkur ke bawah. Azka pergi meninggalkan Shila tanpa sepatah kata pun. "Lo gak tau, setiap gue lihat mata lo bayangan 'dia' selalu ada disana." ucap Azka frustasi. Apakah Azka akan melupakan masa lalunya? dan akan mencintai seseorang. #Happyreading🙌 #Don't copy paste my story. #Hargai orang lain kalau kamu ingin dihargai✨🤗 (Slow Updet)
You may also like
Slide 1 of 10
BIG BABY OR BAD BOY? [RAKHA] cover
Istri Rahasia Milik si Ketos|| NARA  cover
KETUA OSIS cover
ElVandra(Completed) cover
Rakhmal And His Story [Terbit]  cover
Cintaku Berawal Dari Sepatu Terbang  ( Bara ) cover
Ketos Kutub [Terbit] cover
GHAVARI  cover
ASYHILA(COMPLETED) cover
RAYDEN The Troublemaker's Secret (RakhaMala)  cover

BIG BABY OR BAD BOY? [RAKHA]

20 parts Ongoing

Rakha ya rakha ia terkenal sebagai bad boy yg mempunyai muka datar, dan menurut para siwa siwi sekolah rakha adalah orang yg tidah bisa lembut atau romantic, tetapi rakha juga banyak diidolakan oleh kaum hawa di skolah. Tapi kenyataan nya rakha selalu bersikap seperti bayi di hadapan mala ya mala adalh istri rakhaa, mereka menikah diusia muda bukan karena perjodohan tetapi karena keinginan rakha sendirii ia tidak ingin orang yang ia cintai direbut oleh siapapun. Jika rakha sedang berada di sisi mala ia selalu menjadi clingy bagaimana sesang ada diluarr, ia menjadi beringass seperti macan yang keluar dari kandangnya, jika ada yg mengusik ketenanganya/ malaa, mereka akan berhadapan langsung dengan rakha.... Gimana ya? Ceritanya Baca yuk biar tau kelanjutanya gimana #rakha #mala #afan #devi #eby #hana #dika #al DLL