Married With Senior (Selesai)
  • Reads 78,005
  • Votes 2,365
  • Parts 32
  • Reads 78,005
  • Votes 2,365
  • Parts 32
Complete, First published Dec 19, 2019
[FOLLOW SEBELUM BACA!]

"Anya, di ulangtahun kamu yg ke 19 ini, mama mau ngasih surprise ke kamu" ucap aruna dengan wajah sumringah

"Apa ma?" Jawab anya dengan tak sabar menunggu kelanjutan dari kata-kata mama nya

"Mama udah siapin calon suami untuk kamu, gimana? Kamu seneng kan?"

"HAH?!" 

Tanisha Lavanya Maheswari, gadis yg baru saja berumur 19 tahun ini dihadapkan dengan kenyataan yg 'konyol'. Bagaimana tidak? Dia baru semester kedua kuliah di salah satu universitas swasta di Jakarta masa tiba-tiba dijodohin? Belum lagi laki-laki yg dijodohkan dengannya adalah tipe lelaki yg susah ditebak. Namanya Arsya Ravendra, laki-laki dengan sejuta rahasia dihidupnya. Laki-laki dengan segudang kenangan kelam di masa lalu nya.

Bagaimana kisah ini akan berlanjut? Mampukah anya si gadis cerewet dan keras kepala ini meluluhkan hati Arsya Ravendra? Atau sebaliknya, mampukan Arsya Ravendra meruntuhkan keras kepala Anya?
All Rights Reserved
Sign up to add Married With Senior (Selesai) to your library and receive updates
or
#36romance
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Arsentha [END] cover
Hypomone {ὑπομονή} || cover
Married with Devan [END] cover
Ratu a good mama  cover
My Boss's Problem cover
LIZHAM (On Going) cover
ARKANA(END) cover
FIX YOU cover
Than The Perfect Man [END] cover
Pasha & Masha [END] cover

Arsentha [END]

62 parts Complete

[PLAGIAT HARAP MENJAUH ❗❗❗] [CERITA INI MURNI DARI IDE SAYA SENDIRI ❗❗❗] Claretha Vernita atau biasa dipanggil Aretha merupakan seorang gadis yang cantik dan manis. Aretha memiliki impian yaitu menjadi sekretaris di sebuah kantor yang terkenal. Dan ternyata impian nya tersebut menjadi kenyataan. Ia mendapatkan pekerjaan itu di sebuah kantor yang bernama Dirgantara Group. Namun siapa sangka, jika atasan nya itu adalah pria yang pernah melukai hati nya demi perempuan lain Arsen Nathanael Dirgantara merupakan CEO terkenal dan kaya. Di usia nya yang masih 25 tahun, ia mampu untuk memimpin perusahaan besar yaitu Dirgantara Group. Saat ini, Arsen sedang membutuhkan seorang sekretaris. Dan tidak menunggu waktu lama, ia berhasil mendapatkan sekertaris baru menggantikan sekretaris lama nya itu. Namun tak di sangka, sekretaris baru nya itu adalah seorang gadis yang pernah ia lukai perasaan nya semasa SMA. "Apa kabar Aretha?" "A-Arsen?" Start : 18 March 2021 End : 27 December 2021 @jeonelvastories