Merakit Mimpi di Nyhavn
  • Reads 131
  • Votes 2
  • Parts 2
  • Reads 131
  • Votes 2
  • Parts 2
Ongoing, First published Dec 27, 2019
Mengapa harus pulang ke Indonesia ? Sebuah pertanyaan ini terlintas di benak pikiran Fani, Rahid, Reza, Juan, dan Dio, lima mahasiswa Indonesia yang mengejar S-2 di negeri Nyhavn Denmark. Dalam perjalanan mencari jawaban dari pertanyaan yang berada dalam benak mereka, mereka menjalani susah senangnya menjadi mahasiswa rantau di Eropa. Mulai dari kurang tenaga karena setiap hari mesti menggenjot sepeda berkilo-kilo meter bolak-balik ke kampus, menurun kapasitas tidur karena bergadang demi skripsi, sampai minimnya duit hingga terpaksa mencari pekerjaan sampingan.

Kesamaan nasib menjalin mereka dalam sebuah ikatan persahabatan yang erat. Bersama, mereka berbagi pengalaman dan tip bertahan hidup dari lika-liku di negeri Denmark. Takdir menuntut mereka memiliki ketegaran dan keteguhan hati untuk melampaui rintangan, menggapai impian, serta melakukan hal yang paling sulit.
All Rights Reserved
Sign up to add Merakit Mimpi di Nyhavn to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
The Villainess (End) by evastaywithyou
71 parts Complete
[ 𝙋𝙚𝙧𝙞𝙣𝙜𝙖𝙩𝙖𝙣! 𝘾𝙚𝙧𝙞𝙩𝙖 𝙨𝙚𝙨𝙖𝙩! ] . Amanda Eudora adalah gadis yang di cintai oleh Pangeran Argus Estefan dari kerajaan Eartland. Mereka sangat cocok dan bahagia. Tapi ada salah satu putri yang tidak senang, dan ingin merebut putra mahkota Argus dari Amanda. Tepatnya seorang putri perdana menteri kerajaan Eartland bernama Hera Hermione Helios. Hidupnya hanya tentang bagaimana mendapatkan Pangeran Argus. Sampai menolak tawaran pinangan dari kerajaan manapun. Paling gilanya, dia mengirim pembunuh bayaran untuk membunuh Amanda di kediamannya. Argus tidak tinggal diam, dia membasmi seluruh pembunuh bayaran itu, lalu memenggal kepala Hera dihadapan seluruh penduduk kerajaan Eartland. Hera Hermione akhirnya mati bersama cintanya yang tak terbalas dari pangeran Argus. Itulah sepenggal cerita dari novel fantasi berjudul 'Cinta Sang Pangeran Eartland' yang tengah di baca oleh gadis pemalas di atas ranjangnya. "Kampret. Kenapa juga authornya bikin nama antagonis nya sama kaya aku sih?" "Untung nama aku bukan Hera Hermione, tapi Hera Rodrigues." Ia tersenyum, mengusap lembut novel yang ada di tangannya. _________ "AKHHHHH" "Astaga. Nona Hera sudah sadar!" Teriak seseorang keras, membuat Hera tersentak kaget. "Eh, kalian siapa?!" Bingungnya saat melihat orang-orang mulai masuk ke dalam ruangan asing yang tengah di tempatinya. _________ [ DI LARANG PLAGIAT ⚔️ ] Start : 1 Oktober 2021 End : 11 Juli 2022 ••••••• (18+) ⚠ Banyak kata-kata kasar dan umpatan, mengiring otak anda menuju jalan kesesatan.
You may also like
Slide 1 of 10
BABY BOY (21+) TAMAT cover
The Villainess (End) cover
✧ OM GUMARA ✧ cover
YOUNG BABYSITTER (END)  cover
ALESA|the beauty indigo  cover
BAYIK GEMOY GRAND DUKE cover
Melahirkan Anak 3 Billionaire [END] cover
Gimme More (Chiyeon) (BXG)  cover
Alvarez Family'z ||| JaeRose ft. Enhypen cover
Pengabdi Istri (The Series) cover

BABY BOY (21+) TAMAT

30 parts Complete

(WARNING 18+ FOLLOW DULU BARU BACA) "Metta mau nenen" "Iya, Samudra" "Metta mau peluk" "Sini" "Metta mau buat anak" "Ayo" Ini cerita tentang Samudra G Septian yang berhati iblis menjadi bayi besar yang super manja pada Metta... (CERITA DIPRIVAT, FOLLOW SEBELUM BARU BACA) SEBENARNYA CERITA INI SUDAH ENDING DAN AKU BAKAL REVISI ULANG DENGAN KATA FULGAR DAN JUGA TOXIC... ENDING CERITA INI AKAN BERBEDA YA SAY... STARD : 11-02-2021 STARD ULANG : 15 MARET 2022