Story cover for ASK? by PutriRaraswati
ASK?
  • WpView
    Reads 475
  • WpVote
    Votes 31
  • WpPart
    Parts 17
  • WpView
    Reads 475
  • WpVote
    Votes 31
  • WpPart
    Parts 17
Ongoing, First published Dec 27, 2019
Berawal dari kejadian tidak terduga Alvaro, Alvin, Alvino, Sabila dan Kinara yang merupakan murid dari Asrama Star Dark bertemu hingga mereka mengalami beberapa kejadian yang tidak pernah mereka bayangkan.

Pertemuan yang tidak sengaja itu membuat mereka harus memecahkan sebuah misteri yang datang bertubi-tubi. 
Entah datang dari mana, semua pengaruh dan aura-aura negatif mendekati kelima anak tersebut.

Akankah setiap misi mereka berjalan baik? Apakah kelimanya dapat bertahan dari setiap hawa nafsu yang mulai bermunculan? Dan bisakah mereka bertahan akan kemunculan benih-benih cinta khas anak remaja?

Started: 28 Desember 2019
All Rights Reserved
Sign up to add ASK? to your library and receive updates
or
#15takterduga
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
Setelah Koma cover
Dear Alvin [END] cover
Mas! || ThomasKong✔ cover
Siapa Arabell?   [Tahap Revisi] cover
TROUBLE COUPLE (End) cover
Berdamai Dengan Luka   cover
Alvin (Sequel Jalu Dan Niki) END cover
Benang Takdir Aira cover
ALVARO & QUEENCY✓ cover

Setelah Koma

8 parts Ongoing

"Gue mungkin ngga bisa rasain atau lihat apa yang lo lihat, tapi gue bakal terus di sini, Ra. Jagain lo." Setelah mengalami kecelakaan dan sempat koma, hidup Anara tak lagi sama. Ia bisa melihat hantu-makhluk-makhluk tak kasat mata yang datang dengan cerita, permintaan, dan dendam. Awalnya ia ingin lari. Tapi ketika gangguan demi gangguan mulai nyata, Anara sadar: ia harus membantu mereka, satu per satu. Di tengah semua itu, dua cowok hadir sebagai siswa pindahan-Ray dan Kean. Mereka bilang, mereka adalah sahabat masa kecil Anara. Tapi kenapa Anara tak mengingat apa pun tentang mereka? Kenapa hatinya merasa asing... tapi sekaligus hangat setiap kali menatap mereka? Dan dari situlah semuanya dimulai. Kenangan yang hilang, misteri yang belum selesai, dan perasaan yang perlahan tumbuh kembali.