GUNUNG /Terbit Di IBUK/Fast PO
  • Reads 580,961
  • Votes 27,840
  • Parts 12
  • Reads 580,961
  • Votes 27,840
  • Parts 12
Ongoing, First published Dec 29, 2019
Nama pria itu Gunung. Putra kedua pak Pratikno orang terkaya di kampung kami. Sayang, penampilannya tidak seperti bapaknya  yang selalu tampak lembut, santun dan berpakaian rapi.

Gunung selalu tampil urakan. dengan kaos  bergambar aneh. rambut panjang yang selalu diikat satu. Memang dia adalah seorang rocker terkenal  di ibukota. Tapi aku tidak pernah memimpikan ia menjadi suamiku. Membayangkannya saja tidak. Hanya karena mas Benua. Pria yang seharusnya menikahiku. Akhirnya harus bertanggung jawab larrna sudah menghamili perempuan lain.

Aku patah hati, pria yang kucintai. Yang lima tahun berjanji untuk meminangku. Akhirnya harus ingkar. Aku tahu keluarganya tidak suka padaku. Masih beruntung mas Gunung bersedia menyelamatkan wajah keluargaku. 



_____________



Nama perempuan itu Nandhita.  Entah Nandhita apa. Yang kutahu dia kekasih mas Benua. sayang, kakak tertuaku itu ternyata sudah menghamili perempuan lain dari kota. Sehingga akulah yang  menggantikannya. Bukan aku mau sok pahlawan. Tapi kasihan melihat seorang perempuan yang sudah berdandan lengkap. Harus  menangis dihari pernikahannya. Bagaimana orangtuanya menanggung malu. Aku kasihan,  klise sekali kan! Aku yang belum ingin menikah. Tiba tiba harus menjadi suami bagi seorang Nandhita.  Tapi lumayan juga, apalagi saat mata mas Benua menatapku marah. Kapan lagi bisa menang darinya?
All Rights Reserved
Sign up to add GUNUNG /Terbit Di IBUK/Fast PO to your library and receive updates
or
#44selebriti
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Kesayangan Bunda cover
𝐒oerabaja, 1730 cover
Rafa  cover
Dosa Ku cover
ELIO RILEY SERGEYEV cover
BABY CHANIE cover
He Fell First and She Never Fell? cover
antagonis wife [TERBIT] cover
The Best Of Miracle cover
After Graduation cover

Kesayangan Bunda

86 parts Ongoing

FIKSI