"Sejak dulu, pohon pinus merupakan pohon cinta bagi orang Korea. Bentuk pohonnya yang lurus dan kokoh melambangkan sebuah kesetiaan bahwa cinta tidak bisa dibagi. Daunnya yang selalu berwarna hijau tak peduli musim berganti, melambangkan cinta yang tak pernah berakhir." Buku ini berisi tentang keluarga pinus yang kepala keluarga nya Papa Chan dan istrinya Mama Eunbi, yang mengadopsi anak dari panti asuhan. 8 anak yang saling melengkapi dan mencoba saling mengerti. Inilah cerita mereka, cerita Keluarga Pinus. [Terselip momen and teori SKZONE] Selamat membaca^^All Rights Reserved