Love Within 6 Feet
  • Reads 123
  • Votes 23
  • Parts 2
  • Time 12m
  • Reads 123
  • Votes 23
  • Parts 2
  • Time 12m
Ongoing, First published Jan 12, 2020
Azalea,wanita yang cantik,pintar, penuh semangat serta mandiri merupakan sosok perempuan yang 2 tahun kini lamanya terbaring di rumah sakit.Azalea mengidap penyakit paru paru.Karena merasa cukup lama waktu yang telah ia habiskan begitu saja di ranjang rumah sakit,Azalea  berfikiran untuk membangun sebuah youtube,yaa saat itu profesi dirinya kini menjadi seorang youtuber ternama dan selalu menjadi trending nomor 1 di youtube.Ia merasa bangga,karena dengan konten yang dibuatnya sukses membuat para penonton memiliki inspirasi dan motivasi agar selalu bersyukur atas nikmat Tuhan.Bagaimana tidak?Azalea selalu men-sharing kegiatan kegiatan yang ia lakukan di ranjang rumah sakit dengan rasa semangat yang tinggi dalam kondisi yang bisa dikatakan tidak sehat.Sehingga para penonton merasa bahwa dirinya harus seperti Azalea yang harus  memanfaatkan waktu dengan sedemikian rupa. Hingga pada akhirnya Azalea dipertemukan dengan sosok pria tampan serta cool yang kini menjadi pujaan hatinya.Azriel,pria itu tidak jauh berbeda dengan Azalea.Yaa,mereka mengidap penyakit yang sama.Rumah sakit Adiaksa menjadi tempat awal mereka bertemu.Dokter mengatakan bahwa mereka tidak diperbolehkan untuk dekat. 6 CM adalah jarak yang ditentukan dokter agar virus diantara mereka tidak saling menukar.Lalu apakah mereka tetap bertahan hidup hingga ditakdirkan bersama?
All Rights Reserved
Sign up to add Love Within 6 Feet to your library and receive updates
or
#645sedih
Content Guidelines
You may also like
Slide 1 of 1
The Boy I Admire From Afar cover

The Boy I Admire From Afar

125 parts Complete

As Claire aims to leave her oppressive stepfamily behind, she befriends Zion. Will he be her ticket to freedom or a distraction in achieving her dreams? ***** Claire Olsen has had a crush on Zion Petrakis since the first time she laid eyes on him, but he never noticed, instead only having eyes on the school's it girl, Maddie Jennings. Knowing she couldn't compete with Maddie, Claire hid her feelings for Zion, satisfied with admiring him from afar. However, when a series of events led Claire closer to Zion, her feelings for him grew from infatuation to love. And despite fighting hard to keep her feelings contained by distancing herself from Zion, he was determined to show her that he's earned a spot in her life. [[word count: 100,000-150,000 words]]