Story cover for Bulan by inwati
Bulan
  • WpView
    Reads 35
  • WpVote
    Votes 8
  • WpPart
    Parts 4
  • WpView
    Reads 35
  • WpVote
    Votes 8
  • WpPart
    Parts 4
Ongoing, First published Jan 17, 2020
Bulan Aileen Maheswari (18thn) atau yang akrab dipanggil Bulan, salah satu mahasiswi baru di Fakultas Farmasi di salah satu perguruan tinggi swasta Jakarta. Anak pertama dari dua bersaudara yang semasa kecilnya mempunyai 3 sahabat karib laki laki yaitu Alfa ( Alfa Julian Nagendra), Fabian ( Fabian Dwi Arka), dan Rian ( Kenzie Riantyo) yang begitu menyayanginya serta satu sahabat perempuan yang bernama Tari (Naura Jovitari) dan tidak lain merupakan sepupu jauhnya sendiri.

*

Kisah cinta rumit semasa kuliah, antara mau menerima dengan resiko menyakiti atau menolak dengan resiko penyesalan. Keping hati yang tidak utuh karena sebuah masalalu yang pahit adalah faktor utama penyebab ia masih enggan mengenal apa itu 'mencintai', lagi.

Namun, disaat ia sudah berada di titik dimana dia mau berdamai dengan masalalu nya, dia harus dihancurkan kembali dengan kenyataan yang membuatnya diharuskan untuk merelakan cintanya pergi, menumpas rasa yang baru mekar dihati, serta mengikhlaskan bahwa takdirnya memang harus seperti ini.

*

Kalian akan merasakan betapa dekat kisah ini dengan kehidupan kalian. Berdiri diantara sesuatu yang dicinta dan mencinta. Sampai akhirnya takdir yang merenggut semuanya.
All Rights Reserved
Sign up to add Bulan to your library and receive updates
or
#3718th
Content Guidelines
You may also like
If I Had to Choose by ndlnadilaa_
8 parts Ongoing
Aurelline Elara tak pernah menyangka bahwa langkahnya ke Sydney bukan hanya untuk mengejar gelar, tapi juga bayang-bayang masa lalu yang belum selesai. Satu tahun lalu, Darren Mahendra-sosok yang mengisi hari-harinya dengan ketulusan-menghilang tepat di malam ketika ia hendak menyatakan cinta. Tanpa pesan. Tanpa jejak. Hanya luka yang tak pernah bisa benar-benar sembuh. Kini, Aurel berkuliah di negeri yang jauh, berharap bisa menemukan Darren kembali, atau setidaknya, mendapatkan jawaban. Namun takdir membawanya bertemu Keiran Evander-pria yang ceria, perhatian, dan penuh kejutan. Tanpa Aurel tahu, Keiran adalah bagian dari masa kecilnya yang telah lama hilang. Ia pernah berjanji akan menikahi Aurel di bawah pohon mangga masa lalu. Dan kini, diam-diam, ia menepati janji itu dengan caranya sendiri: dengan selalu ada di sisi Aurel... meski Aurel tak menyadarinya. Lalu, Darren benar-benar kembali. Dengan nama baru, luka lama, dan sebuah rahasia besar yang mengubah segalanya. Ia bukan menghilang karena ingin-tapi karena dipaksa menjauh oleh takdir yang kelam: sebuah tragedi, tuntutan, dan kematian. Kini ia datang sebagai pria yang telah bertunangan, bukan karena cinta... tapi karena janji terakhir sang ibu. Di antara dua hati-satu masa lalu yang belum usai, dan satu yang perlahan tumbuh dalam diam-Aurel dihadapkan pada pilihan. Akankah ia kembali pada cinta yang sempat hilang? Atau memilih seseorang yang diam-diam telah menggenggam hatinya begitu dalam?
A Story Never Told [21+] by aulxx16
8 parts Ongoing Mature
Sinopsis "A Story Never Told" Dulu, Nadira Aurellia Putri dan Leon Mahendra adalah bagian dari geng enam sahabat tak terpisahkan di masa SMA - penuh tawa, kenangan, dan perasaan yang tak pernah diucapkan. Diam-diam, di balik persahabatan itu, tumbuh cinta yang mereka sembunyikan rapat-rapat, masing-masing takut merusak apa yang sudah ada. Waktu berjalan. Nadira kini telah menjadi istri dari Fajar Pradipta, sahabat mereka sendiri, dan seorang ibu dari Naura Adelina Pradipta, putri kecil yang menjadi dunianya. Hidup Nadira tampak sempurna - keluarga harmonis, cinta yang tenang, kehidupan yang tertata rapi. Sedangkan Leon, setelah menikah dengan orang lain, kini membawa luka dari perceraiannya, berjalan sendirian dengan masa lalu yang selalu membayang. Ketika reuni SMA mempertemukan mereka kembali, semua perasaan lama yang pernah mereka kubur dalam-dalam perlahan menyeruak ke permukaan. Senyuman kecil, percakapan-percakapan panjang, tatapan yang terlalu lama - membangkitkan cinta yang tak pernah benar-benar mati. Dalam kehangatan reuni yang seharusnya membawa nostalgia, mereka menemukan diri mereka berada di jalur berbahaya: memilih antara cinta lama yang kembali membara atau tetap setia pada hidup yang telah mereka bangun dengan susah payah. Di tengah pilihan pahit dan manis, "A Story Never Told" menjadi kisah tentang cinta yang indah namun salah, tentang dua hati yang sejak dulu ingin bersatu - namun kini harus mempertanyakan, apakah segalanya pantas dihancurkan demi rasa yang tak pernah hilang?
KKN: Kena Karma Naksir by KarJen00
34 parts Complete
KKN seharusnya menjadi ajang pengabdian masyarakat, tapi bagi delapan mahasiswa dari kampus yang sama, ini malah jadi ajang baper, kejahilan, dan drama cinta yang tak terduga! Arijeno Chandra (Jeno), si ketua KKN yang tegas, awalnya yakin bisa menjalani program ini dengan profesional. Namun, hatinya goyah setiap kali Karina (Rina)-si wakil ketua yang keras kepala tapi penuh perhatian-terlihat di hadapannya. Naresh (Nareshtra), si tengil yang hobi asbun, tak menyangka kalau Wintari yang selalu nyinyirin dia malah bisa bikin hatinya berdebar. Begitu juga Reno, mahasiswa Medan yang doyan ngegas, selalu berdebat dengan Nila si cewek imut, tapi kenapa tiap kali lihat senyum Nila, dia malah gak bisa marah beneran? Sementara itu, Fairel, si badut geng yang selalu sok cool, justru kena batunya. Giana, cewek modis asal Jakarta, bukan tipe yang gampang luluh dengan rayuan murahannya. Tapi semakin Giana jual mahal, semakin Fairel penasaran. Dari salah kirim surat cinta, balas dendam pakai mainan anak-anak, kesasar di kebun tebu, hingga keisengan warga desa yang gemar menjodohkan mereka, mereka semua akhirnya kena karma karena sering menggoda satu sama lain. KKN ini bukan sekadar tugas kuliah biasa-ini perjalanan penuh tawa, kejahilan, dan kisah cinta yang tumbuh di tempat yang tak terduga. Karena siapa sangka, di balik kesibukan membantu warga desa, mereka juga harus menghadapi karma dari perasaan yang mereka pendam sendiri. Bersiaplah untuk kisah romansa yang bikin baper dan komedi yang bikin ngakak di "KKN: Kena Karma Naksir"! 😆🔥
You Before Me [Completed] by MarentinNiagara
48 parts Complete
Hei Hi 👋👋👋 Teriakannya mana?? 👏👏👏 --- ada yang kangen dengan Kasta Cinta? --- Kisah Cinta Baba Ghulam dan Umma Omai yang membuat banyak mata menganak sungai airnya 🤭🤭 Hadir sebagai Squel dari cerita tersebut, terkisahlah __ You Before Me __ Memendam rasa kepada orang yang sama sekali tidak kita kenal itu adalah sesuatu yang menyebalkan sekaligus menyedihkan. Bagaimana tidak, bertemu hanya sekali, bertatap mata hanya 3 sampai 5 detik, cukup itu yang membuat hati Yayas, mahasiswa Farmasi ini menjadi amburadul, berantakan tidak pada tempatnya lagi. Senyum yang mengembang di bibir salah seorang dosen pengganti kuliah umum kali ini benar-benar membuat hatinya jumpalitan tak menentu. Bermuara di sebuah medan listrik bertegangan tinggi yang tersebut dengan asmara membuat beberapa kali pipinya merona karena percikan bara cinta yang singgah tanpa permisi. Syaddam, cukup sebuah nama panggilan yang akhirnya terbawa di setiap doa dalam sujud yang selalu Yayas langitkan. --- Yang pernah membaca sedikit kisah mereka sebelumnya pasti tertawa --- Baiqqlahhhh gaeesss....📣📣📣 supaya runtut ceritanya dan kalian akan mengerti Silakan membaca tulisan saia secara runtut 1. Khitbah Kedua 2. Kasta Cinta 3. Greatfully our Cold Doctor 4. You Before Me Tidak akan pernah ada tanggapan dari pertanyaan jika sudah terceritakan di novel sebelumnya 😂😂😂 Selamat, tersenyum, tertawa dan menangis bersama kisah Izdihar Yasna Mufazzal dan Syaddam Adzhani di sini 🙏🙏 Happy Reading........... Start : 27 Agustus 2019 Finish : 02 Mei 2020
KISAH KASIH AKHIR SEMESTER by niclovery
8 parts Complete
Elena duduk lemas di bangku yang terletak di depan ruangan dosen yang kini menjadi pembimbing tugas akhirnya. Dia terlihat tak bersemangat seperti biasanya. Ini sudah yang ke sekian kalinya dia menghadap pak Husein yang notabene adalah dosen pembimbing tugas akhirnya sekaligus merangkap sebagai dosen ter-perfect sefakultas Hukum Universitas Hasanuddin tempat dia berkuliah. Ini sudah memasuki tahun ke empat Elena kuliah di sini. Dan keberadaannya mulai meresahkan para dosen di fakultas ini. Elena bukanlah mahasiswi badgirl yang menyebalkan dan sering membuat ulah. Tapi Elena adalah versi lain dari badgirl yang juga tidak disukai beberapa kalangan. Termasuk beberapa dosen dan sebagian mahasiswa pragmatis. Dan pak Husein adalah salah satu dosen yang tidak menyukainya. Itu terlihat jelas setiap masuk mata kuliah beliau Elena selalu merasa dipojokkan dengan sindiran-sindiran tajam dari beliau. Elena tak mengapa, dia paham. Dia sangat memahami resiko menjadi seorang aktivis yang kritis. Tapi kemunculan Nicho yang notabene cowok masa bodo memberi solusi yang mengejutkan membuatnya tak percaya. Ibarat hanya menjentikkan jari, semua aman di tangan Nicho. Sayangnya, Elena tidak mau berutang budi. Sehingga terjadilah simbiosis mutualisme yang berbalut rahasia yang mengikat keduanya tanpa mereka sadari. Selain itu ada juga certia Reza, Sahabat Elena dari Putih abu-abu yang diam-diam menyukainya. Atau tentang Fedi, Denis, Danu, Risti dan aktivis Kampus lainnya. Ini cerita tentang para aktivis Kampus yang menghadapi Tahun-tahun terakhir mereka di kampus. Tentu saja ada kisah kasih di dalamnya.
You may also like
Slide 1 of 10
If I Had to Choose cover
A Story Never Told [21+] cover
AMOUR DESTIN | not my destiny ( the end ) cover
The Forbidden Heir cover
KKN: Kena Karma Naksir cover
You Before Me [Completed] cover
Hi, Pak Dosen!  cover
Lauren's Secret Love cover
KISAH KASIH AKHIR SEMESTER cover
- LOVE CLASS -  cover

If I Had to Choose

8 parts Ongoing

Aurelline Elara tak pernah menyangka bahwa langkahnya ke Sydney bukan hanya untuk mengejar gelar, tapi juga bayang-bayang masa lalu yang belum selesai. Satu tahun lalu, Darren Mahendra-sosok yang mengisi hari-harinya dengan ketulusan-menghilang tepat di malam ketika ia hendak menyatakan cinta. Tanpa pesan. Tanpa jejak. Hanya luka yang tak pernah bisa benar-benar sembuh. Kini, Aurel berkuliah di negeri yang jauh, berharap bisa menemukan Darren kembali, atau setidaknya, mendapatkan jawaban. Namun takdir membawanya bertemu Keiran Evander-pria yang ceria, perhatian, dan penuh kejutan. Tanpa Aurel tahu, Keiran adalah bagian dari masa kecilnya yang telah lama hilang. Ia pernah berjanji akan menikahi Aurel di bawah pohon mangga masa lalu. Dan kini, diam-diam, ia menepati janji itu dengan caranya sendiri: dengan selalu ada di sisi Aurel... meski Aurel tak menyadarinya. Lalu, Darren benar-benar kembali. Dengan nama baru, luka lama, dan sebuah rahasia besar yang mengubah segalanya. Ia bukan menghilang karena ingin-tapi karena dipaksa menjauh oleh takdir yang kelam: sebuah tragedi, tuntutan, dan kematian. Kini ia datang sebagai pria yang telah bertunangan, bukan karena cinta... tapi karena janji terakhir sang ibu. Di antara dua hati-satu masa lalu yang belum usai, dan satu yang perlahan tumbuh dalam diam-Aurel dihadapkan pada pilihan. Akankah ia kembali pada cinta yang sempat hilang? Atau memilih seseorang yang diam-diam telah menggenggam hatinya begitu dalam?