ALKANA
  • Reads 951
  • Votes 62
  • Parts 8
  • Reads 951
  • Votes 62
  • Parts 8
Ongoing, First published Jan 18, 2020
Kanazha Allysha, gadis dengan energi  berlebih. Orang-orang menyebutnya sebagai cahaya karena selalu menebar kebahagiaan pada mereka. Padahal, Kana hanya seorang gadis biasa dengan hidup yang selalu berakhir dengan luka. 

Orang-orang mengenalnya sebagai sesosok yang ceria dan selalu bercahaya, membuat beberapa orang menyukainya. 

Karna itu, ia harus terlibat perasaan dengan ketua OSIS-nya saat SMP. Hingga kemudian, luka itu datang. membawa Kana memasuki lubang kesakitan yang paling dalam. Ketua OSIS masa  SMP-nya itu, meninggalkannya, tanpa sebuah alasan. 

Dia, Alkan arzhaf wirdanata. 

Sosok yang berhasil merenggut seluruh cahaya dalam hidup penuh warna milik Kana.

Ia Kembali lagi, saat semua lukanya sudah tertutup rapat. Saat dirinya sudah mengubah jati diri. Kana yang hiperaktif mati bersama perasaannya yang hilang dibawa pergi. Alkan, berhasil mengobrak-abrik masa SMA tentramnya dan juga ketenangan hatinya.
All Rights Reserved
Sign up to add ALKANA to your library and receive updates
or
#25alkana
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Lauhul Mahfudz  cover
I'm Alexa cover
Om Rony cover
VIENNO LAKARSYA cover
Starla cover
Say My Name cover
My Maid 21+ cover
FIX YOU cover
Papi Gaul [End] cover
Kilian [END] cover

Lauhul Mahfudz

47 parts Ongoing

" 'Lauhul mahfudz' antara qobiltu atau innalilahi, antara kita dan malaikat izrail, antara kapan dan kafan, dan antara Ar Rahman dan yasin" Menceritakan tentang Afhia Latifah Az-Zahra yang harus masuk pesantren dan di jodohkan dengan anak pemilik pesantren yang bernama Muhammad Zayyan Al Malik. Seorang Fhia yang berjuang karna mengidap penyakit tanpa sepengetahuan keluarga dan temannya kecuali sang adik ipar, Fhia yang harus mengetahui bahwa suaminya mencintai wanita lain, seorang Fhia yang berjuang mendapatkan cinta sang suami. Akankah Fhia bisa meluluhkan hati suaminya? Dan akankah Fhia bisa sembuh dari penyakitnya? "Mungkin ada kata sulit untukku mencintaimu. Jika aku tidak melibatkan Allah dalam perjalananku" -Muhammad zayyan al-malik- "Apa mungkin tidak akan ada kata pantas untukku bersanding denganmu" -Afhia Latifah Az-Zahra-