INTANIA : Melepas Pergi (SELESAI✔)
  • Reads 186,616
  • Votes 10,641
  • Parts 68
  • Reads 186,616
  • Votes 10,641
  • Parts 68
Complete, First published Jan 23, 2020
"Nikmati detik-detik terakhir lo bersama Aryandy Ntan, karena setelah ini Aryandy sepenuhnya akan jadi milik gue." Setelah mengatakan itu terdengar suara pintu dibuka dari luar. 

Shamy buru-buru menumpahkan es pop ice yang tadi ia minum ke wajahnya, lalu cup yang sudah tandas itu ia taruh ditangan Intan.

"Shamy!" teriak Aryandy saat melihat keadaan Shamy yang sudah basah kuyup. Ia segera berlari dan menghampiri Shamy

"Lo gak papa? Siapa yang udah lakuin ini?" Shamy tidak menjawab, tubuhnya bergetar dan matanya mengeluarkan air mata.

Aryandy berbalik dan melihat kehadiran Intan yang ditangannya memegang cup pop ice.

Melihat apa yang menjadi pusat perhatian Aryandy, Intan buru-buru melepas cup tersebut dari tangannya.

"Ndy. Aku bisa Jel-"

BYURRR

"Balasan yang sama untuk apa yang lo lakuin sama Shamy."

Lalu setelah itu Aryandy membawa Shamy dalam dekapannya. Membawanya keluar dari kelas dan meninggalkan Intan sendiri dengan keadaan yang mengenaskan.

Intan memejamkan matanya, menangis dalam diam. Ia terpaku dengan apa yang baru saja Aryandy lakukan padanya.

"Bukan salah aku, Ndy."

_________________________________________

Warning!!! Cerita ini mengandung banyak kekesalan. 

Jangan baca kalau gak mau kesel✌



HIGH RANK : 

# 1 in melepas (12/05/21)
# 2 in patah      (21/06/21)
# 2 in berpisah (04/07/21)
# 1 in sweet      (23/09/21)
# 3 in galau       (29/11/21)
# 3 in trauma    (07/12/21)
# 1 in trauma    (12/03/22)
# 1 in putihabu (18/04/22)
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add INTANIA : Melepas Pergi (SELESAI✔) to your library and receive updates
or
#18hati
Content Guidelines
You may also like
HALAI-BALAI | Antagonist Husband LENGKAP (SELESAI) by cicilinece
62 parts Complete
"Aku istri kamu, hewan aja kalau dipukul pilihannya lari atau mati, apalagi manusia." "Aku capek denger bentakan kamu, kamu suami aku tapi, kamu kayak tokoh antagonis yang nggak bosan punya konflik sama protagonis." Cover by pinterest. Setiap adegan kekerasan tidak untuk ditiru, dapat menimbulkan trauma. Tidak untuk anak dibawah umur. Harap bijak dalam membaca. 18+ Ileana Nay Risa (Lea) sering sekali mengeluh tentang pelajaran, capek mengerjakan tugas, malas belajar. Dia mengeluh tentang semua itu. Berkali-kali dia mengatakan bahwa ingin nikah muda saja, Lea sering kali berfikir tentang hal positif setelah menikah. Bisa jalan-jalan bersama, makan berdua, apalagi saat membuka mata, ada seseorang yang menyambut dipagi hari, ah sudahlah, intinya yang indah-indah selalu jadi khayalan Lea. Nikah muda itu benar terjadi dikehidupan Lea, namun, tidak dengan khayalan indah itu. Jika bisa Lea ingin kembali mengulang waktu, ingin fokus belajar dan mengejar mimpi. Namun, dua manusia yang diikat dengan ikatan pernikahan bukankah harus punya hubungan saling suka? "Tolong pulang, aku lagi sakit." "Sekalian aja mati, gue nggak peduli!" __ "Tolong perlakukan aku kayak manusia, hewan aja nggak mau makan makanan basi, apalagi aku manusia." ___ Mulai : 24 Mei 2021 Selesai : 20 Juli 2021 Dilarang plagiat. Hargai karya penulis. Cerita ini murni pemikiran sendiri. Barang siapa yang mengcopy, menjiplak atau sejenisnya akan berurusan dengan hukum. Dan itu juga dosa, karena itu mencuri/maling. Berdosa!
LILY | Princess Alexander by T_I_T_I_E
47 parts Ongoing
Elizabeth (Eli) adalah seorang wanita yang hidup bahagia bersama suaminya, Albert, dan ketiga putra mereka. Kebahagiaannya semakin lengkap saat ia mengetahui dirinya kembali hamil, berharap kali ini dikaruniai seorang anak perempuan. Namun, semua impiannya hancur dalam sekejap ketika Albert tiba-tiba pulang dengan amarah yang membara, menuduhnya telah berselingkuh. Tanpa diberi kesempatan untuk menjelaskan, Eli diusir dari rumah dengan kejam. Hujan deras mengiringi kepedihannya saat ia tersungkur di depan gerbang mansion, ditinggalkan oleh pria yang paling ia cintai. Dengan hati yang hancur dan bayi dalam kandungannya yang belum sempat ia beri tahu, kini Eli harus menghadapi kenyataan pahit, ketika kehidupannya yang sempurna telah berubah menjadi kehancuran hanya dalam semalam, hal itu terjadi akibat kesalahan pahaman yang bahkan tidak pernah ia lakukan. 16 tahun berlalu... Di sebuah kota kecil yang jauh dari kehidupannya dulu, seorang gadis cantik, bertubuh mungil dan imut berjalan di samping ibunya, Eli. Lily Amora Queenzea Alexander gadis manis berpipi chubby itu, kini sudah berusia 15 tahun, tumbuh dengan penuh kasih sayang, tanpa mengetahui kelamnya masa lalu yang menyelimuti ibunya. Namun, takdir perlahan mempertemukan mereka kembali dengan masa lalu yang telah lama Eli tinggalkan. Akankah kebenaran akhirnya terungkap? Dan apakah Albert masih menyimpan amarah, atau justru menyesali keputusan yang menghancurkan keluarganya selama 16 tahun ini? Langsung baca ceritanya❣️ (Semua gambar yang terdapat di cerita ini bersumber dari Pinterest) (Hanya cerita karangan, yang tidak baik jangan di tiru!)
You may also like
Slide 1 of 10
Blutiger (complete√) cover
HALAI-BALAI | Antagonist Husband LENGKAP (SELESAI) cover
Salah Target [END] cover
Adrian  cover
Dear Dinda [END] cover
Transmigration Of Extras That I Hate cover
LILY | Princess Alexander cover
Forgive Me, Mom [END] cover
Move On (End) cover
Thania [END] cover

Blutiger (complete√)

42 parts Complete

Selamat datang di cerita Kinanti ❤ Mohon maaf kalau ada typo dan kekurangan dalam penulisan "Aku ingin kita berpisah" "jadi pada akhirnya aku kalah, dan wanita penggoda itu yang menang?" "huh... jaga mulutmu, dia tidak seperti yang kau bilang" "Lalu harus kupanggil apa wanita yang merebut suami ku? tuan putri? Atau nyonya?" "aku tidak ingin bertengkar, aku mengajakmu bertemu hanya ingin mengatakan aku ingin kita berpisah." Ya, itulah percakapanku dengan suamiku. Aku adalah Kinanti Prameswari wanita yang ditinggalkan oleh suaminya Satria Ginanjar.