Susunan dari beberapa kata yang tersusun hingga menjadi kalimat yang dilengkapi oleh subjek dan predikat, itulah definisi dari kalimat
Itu kata dosen English guaaa:)
Harapan,
Satu kata yang menguatkan nadi
Membuncah bahagia dalam pikir
Menuntun diri dan jiwa
Pada kehidupan yang diinginkan
Yang menguatkan langkah
Untuk selalu bisa seperti itu
Dalam keberkahan
Dalam ketulusan
Dalam keikhlasan