Wonderwall - Sebuah Usaha Membangun Rasa
  • Reads 54,345
  • Votes 3,254
  • Parts 32
  • Reads 54,345
  • Votes 3,254
  • Parts 32
Complete, First published Feb 07, 2020
[ |2| Nuraga Series / Book 1*]
Bagi Akmal, jatuh hati dan tergila-gila pada seorang wanita benar-benar tak pernah ada dalam kamus hidupnya.  Untuk membuka hati pun rasanya sulit sekali dia lakukan. Hingga pada akhirnya seorang wanita asing yang tak sengaja bertemu dengannya mampu membuatnya terlampau tergila-gila padanya. 

Love at the first sight orang bilang. Tapi sungguh, dia akui wanita itu sukses memorak-perandakan hati serta pikirannya meski itu dalam pertemuan pertamanya. Oleh karenanya, dia menyebutnya Wonderwall, sesuatu yang mampu memenuhi pikirannya dan membuatnya tergila-gila. 

"Semua hanya perihal waktu, nanti ia akan  bicara, apa aku yang akan jatuh dalam luka, ataukah justru kamu yang akan jatuh pada cinta"-Akmal N
🌸
Tinggal satu atap dan menua bersama dengan pria yang tak pernah Tari cintai benar-benar tak ada dalam daftar harapannya selama ini.  

Baginya, menikah itu merupakan suatu ikatan yang harus matang dipersiapkan, tak dilakukan tergesa-gesa dan yang paling penting adalah adanya cinta dari keduanya.  

Namun melihat jauhnya harapannya dengan kenyataan yang terjadi, justru dia terlibat dalam suatu hubungan pernikahan yang sejak awal tak dia inginkan. Ya, itu semua dia lakukan dengan terpaksa. Orangtuanya, hanya itu. Bukan cinta atau hal lainnya.  

Pria itu memang tampan, dia akui itu. Kariernya pun begitu mumpuni dan dapat menjamin kehidupannya. Namun tetap saja, cinta tak bisa dipaksa dengan hanya melihat fisik dan segi financial -nya saja, bukan? 

Baginya, yang namanya jatuh cinta ya tetap jatuh yang tak akan bisa membuatnya bangkit kembali. Jatuh tetap jatuh, dan itu menyakitkan. Terlebih ini kepada pria yang mampu membuatnya kesal sekesal-kesalnya hanya dalam satu kali pertemuan. Lalu bagaimana bisa dia menua bersama dengannya? 

"Sehebat apa pun usahamu membuat saya jatuh hati, itu akan terlihat sia-sia di mata saya. Kamu hanya orang asing, dan akan selamanya begitu." -Ainayya Tari F

Started   : 4 April 2020
Finished : 4 Mei 2020
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Wonderwall - Sebuah Usaha Membangun Rasa to your library and receive updates
or
#50authorindonesia
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Cause I Love You cover
WEDDING AGREEMENT Putus atau Terus (End) cover
8. Real yang tak Nyata cover
Love Story in Hospital 2 cover
Seindah Bunga Hydrangea  cover
Have A Crush On You cover
DUA PILIHAN cover
Tukang Daging Psikopat [Non kpop, No Edit] || FINISH cover
ALISHBA (Hijrah dengan Khitbah Seorang Mualaf) cover
PERMAINAN TAKDIR (Selesai) cover

Cause I Love You

60 parts Complete

Pernikahan ini bukan keinginanku tapi telah menjadi takdirku. Tentang bagaimana menjalaninya, bahkan aku sendiripun tidak tahu caranya. Selalu bersembunyi dibalik rasa yang terus menghampiri, hingga aku menyadari dia telah masuk lebih jauh dalam hatiku dan menguasainya lebih dari perkiraanku. Setiap yang terjadi antara aku dan dia memiliki alasan, alasan yang semakin mendewasakan.Tidak perduli seberapa jauh jarak yang membentang didepanku, karena aku yakin suatu saat nanti bahkan jarak dan waktupun tidak mampu memisahkan ikatan ini. Ikuti ceritanya disini ya 😉 Mengandung unsur 18+ Bijaklah dalam memilih bacaan ya teman-teman sekalian. Warning: 🚫 DON'T COPY PASTE MY STORY ⚠