WHY ME SIR? (TERBIT DI KBM)
  • Reads 584,645
  • Votes 17,848
  • Parts 55
  • Reads 584,645
  • Votes 17,848
  • Parts 55
Complete, First published Feb 09, 2020
Mature
1821


Judul sebelumnya ' Satu Ranjang' 

"Nikah itu adalah kerja sama yang berat."

    "Untuk apa di pertahankan, kalau pada akhirnya kita saling menyakiti."

_Azalea Daisy

Ini kisah gadis bernama Azalea Daisy berusia 17 tahun.
Di usia nya yang sangat muda ini, ia di paksa menikah oleh Hellen-kakak nya. Namun, Lea tetap dengan pendirian yang kuat tidak akan pernah mencintai pria asing yang di jodohkan kakak nya.

Andrean Bramantyo, laki-laki yang akan menjadi calon suami Azalea Daisy ternyata mantan dari kakak kandung nya sendiri, perasaan yang tumbuh di hatinya sejak dulu masih ada.

Mungkinkah Lea bisa menaklukkan seorang Andrean yang memiliki sikap yang dingin dan hati yang keras?
Dan apa Andrean akan jatuh cinta dengan pesonanya seorang Azalea Daisy?

      "bahkan baru mulai, kenapa sudah      usai."

_Andrean Bramantyo

      "Menyiksa itu begini, telat mencintai dan berujung penyesalan."

Rank #1 menikah dini [ 9 Januari 2021]
Rank #2 dua hati [ 9 Januari 2021]



Ig: @na.afh

Missy😘
All Rights Reserved
Sign up to add WHY ME SIR? (TERBIT DI KBM) to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
I Love You Brother! - END cover
Galendra [END] cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Our Married Life (REPOST) cover
•ketos lee jeno✔️ cover
Hello, KKN! cover
[PUBLISHED] Addicted into You cover
Love from Sleeping Beauty  cover
"BAD BOY" Change Every Part Of Me cover
Bad boy vs bad girl  cover

I Love You Brother! - END

45 parts Complete Mature

MAAF KARNA BEBERAPA PART HARUS DIPRIVATE Chico Orlando Lawsmith "Calon adik tiriku menurutku dia sangat cantik, anggun, wajah yg lucu karna ekspresinya, bibir merah yg imut. Tapi dia adik tiriku aku harus menahan perasaan aneh ini!" _________________________ Angel Flows Glowing "Wow~ jadi dia calon kakak tiriku dia sangat tampan, keren, menawan dll. Mungkin jika dia tidak akan menjadi kakak tiriku aku akan memacarinya ehh~ bodoh sekali pikiran dan kenapa perasaanku sangat aneh setelah mengenalnya"