The Devil's Touch (DE LUCA SERIES KE 3) - END
  • Reads 6,312,295
  • Votes 372,335
  • Parts 52
  • Reads 6,312,295
  • Votes 372,335
  • Parts 52
Complete, First published Feb 12, 2020
Mature
🚫 Mature 🔞

[Warning]  +21 tahun ke atas! 

Sexyolla De Luca, gadis yang berambisi menjadi ketua mafia, Righnero, menggantikan sang ayah,  Athes De Luca. Tujuan hidupnya adalah memberi keyakinan pada sang ayah kalau dirinya layak menjadi ketua mafia. Segala cara ia lakukan, termasuk belajar ilmu bela diri, dan berusaha menjadi seorang _sniper_ handal seperti sang ayah. Bagi Sexy, Athes adalah seorang _role model_ dalam hidupnya.
 
Namun tentu saja, dunia mafia tidaklah semulus dunia dongeng. Penuh intrik dan kelicikan, di mana musuh bisa menjadi orang terdekat, dan sebaliknya, orang terdekat bisa menjadi musuh.
 
Dan tantangan terbesarnya adalah menghadapi rival abadi Righnero, sang ketua Dark Eagle, Morgan Ocean DeVille, seorang pria muda yang tampan dan penuh pesona.
 
Pesona Morgan yang kuat membuat Sexy yang masih polos dalam percintaan masuk ke dalam perangkap sang _lady killer._  Sexy bersedia menyerahkan segala miliknya termasuk meredam ambisinya menjadi ketua Righnero demi pria itu.
 
Namun kenyataan tak sesuai harapan di kala Sexy mengetahui jika Morgan hanya mempermainkan perasaannya, sama halnya pada wanita lain. Hal tersebut menumbuhkan kebencian dan tekad Sexy yang semakin kuat menjadi ketua Righnero agar bisa mengimbangi kekuasaan Morgan dan Dark Eagle.
 
'From your first love, Cat Eyes' - Morgan Ocean DeVille.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add The Devil's Touch (DE LUCA SERIES KE 3) - END to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Christian's Game [7/7]  cover
The Independent Slave [The Seazzurys #1] cover
Gulungan Waktu✓(Tobirama×Sakura) cover
GOLDEN KIM (TAEKOOK) cover
Be Her Defender [TERSEDIA DI PLATFORM KUBACA} cover
Consequences (Completed) cover
THE TARGET cover
MILAN cover
The Devil's Contract  cover
Married With Cool Girl cover

Christian's Game [7/7]

3 parts Complete Mature

🔞Warning, mature content! When your badboy next door, try to make out with you - KADachune26 ___________________________________ BUKAN FANFICTION CAMERON DALLAS!! GA USAH DIREPORT LAGI!! BE profASUonal PLEASE!!