3 parts Ongoing MatureEkspetasi hidup adalah kesempurnaan, siapa yang tidak ingin hidup sempurna dan bahagia seperti orang lain, tidak ada yang ingin terlahir menjadi orang susah, lemah. Tapi nyatanya, seseorang yang hidup di dunia ini memang sudah dilahirkan untuk menjadi kuat, kita di uji, lalu kita dibuat putua asa, itu adalah jalan menjadi manusia.
Hitam dan putihnya candramawa menjadi saksi akan pahitnya hidup yang kadang cerah, kadang suram, apalagi setiap melewati rintangan hidup semua dilalui dengan candramawa.