Story cover for Irreplaceable, You. by dianchndrs
Irreplaceable, You.
  • WpView
    Reads 22,552
  • WpVote
    Votes 1,037
  • WpPart
    Parts 10
  • WpView
    Reads 22,552
  • WpVote
    Votes 1,037
  • WpPart
    Parts 10
Ongoing, First published Feb 18, 2020
[TAHAP REVISI + ON GOING]

"Hanya aku yang boleh sempurna! Sekalipun kamu, tak akan ada yang bisa menggantikan 
Senja di hati Angkasa!"

Semua tentang masa lalu. Ketika Nuca berusaha membuka lembaran baru untuk menulis kembali kisah hidupnya, ia malah terperangkap dalam ingatan itu. Guratan halus yang tercipta dalam kertas putih tersebut menghantarkannya pada sebuah cerita.

Raja Giannuca Putra, mengaku menyerah atas perasaannya pada Lyodra Ginting. Perasaan kagum, suka, hingga merambah cinta membuatnya tak bisa tenang. Angkasa selalu ingin berada didekat senjanya tersebut. Tapi, Angkasa tahu diri. Bahwa senjanya sudah punya warna sendiri.

Nuca mencoba bersikap netral. Ia menjadi pribadi yang tertutup dan pemalu. Sampai suatu waktu ada seseorang yang berani mengusik pertahanannya.

Angkasa yang dulu kembali bercahaya karena menemukan Senjanya yang baru.



From Angkasa dan Senja to Irreplaceable, You. Kisahnya Nuca, seorang Angkasa yang mendamba Senja yang bertuan.

#32 Kisah [24-03-2020]

💫Apabila ada kesamaan nama, tokoh, tempat, dan perilaku mungkin ketidaksengajaan.
💫 PLAGIAT TOLONG MINGGIR🙏

Selamat membaca, semoga suka!
Dian Chandra-2020
All Rights Reserved
Sign up to add Irreplaceable, You. to your library and receive updates
or
#27bodyshaming
Content Guidelines
You may also like
Skema Nestapa [Selesai]✓ by trajec70ries
32 parts Complete
𝐁𝐚𝐠𝐢𝐚𝐧 𝐊𝐞𝐝𝐮𝐚 𝐍𝐀𝐓𝐀 : 𝐓𝐞𝐧𝐭𝐚𝐧𝐠 𝐚𝐤𝐮, 𝐤𝐚𝐦𝐮 𝐝𝐚𝐧 𝐬𝐞𝐧𝐝𝐮 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐭𝐞𝐫𝐬𝐞𝐫𝐞𝐭 𝐰𝐚𝐤𝐭𝐮. (Boleh dibaca terpisah tanpa membaca Nata terlebih dahulu) Hari-hari suram terus berlalu. Bayang-bayang masa lalu masih melekat kuat dalam ingatan. Nestapa memang ada. Dia nyata dan dia ada di dalam kehidupan manusia. Inilah skema nestapa. Dimana banyak kenangan sendu yang masih memboikot hati. Terbawa deras oleh arus kehidupan. Dan dimana ada hati yang tengah memperjuangkan mati-matian. Dia... berjuang sendirian. Di tengah-tengah kisah asmaranya, rupanya ada sebuah tanda tanya besar yang kembali menyeruak. Mengenai kematian dia. Karena siapa sangka, kepergian dia masih meninggalkan banyak tanda tanya yang membutuhkan jawaban. Dan lagi-lagi ada sebuah dendam yang menuntut kehidupan. ••• "Sebab, dikala saya melihat mata favorit saya, saya tidak melihat ada 'kita' di dalamnya. Kita akan segera redup. Karena pancar mata sabitmu sore itu, tutur batin saya berkata bahwa kamu bukan untuk saya." "Sekali lagi, kamu... bukan untuk saya." ••• Start : 20 Mei 2021. Finish : 30 Desember 2021. 📌𝑪𝑬𝑹𝑰𝑻𝑨 𝑰𝑵𝑰 𝑯𝑨𝑵𝒀𝑨𝑳𝑨𝑯 𝑭𝑰𝑲𝑺𝑰 𝑫𝑨𝑵 𝑻𝑰𝑫𝑨𝑲 𝑩𝑬𝑹𝑯𝑼𝑩𝑼𝑵𝑮𝑨𝑵 𝑫𝑬𝑵𝑮𝑨𝑵 𝑶𝑹𝑨𝑵𝑮, 𝑶𝑹𝑮𝑨𝑵𝑰𝑺𝑨𝑺𝑰, 𝑳𝑶𝑲𝑨𝑺𝑰 𝑨𝑻𝑨𝑼 𝑲𝑬𝑱𝑨𝑫𝑰𝑨𝑵 𝑵𝒀𝑨𝑻𝑨. 📌𝑻𝑰𝑫𝑨𝑲 𝑼𝑵𝑻𝑼𝑲 𝑫𝑰𝑻𝑼𝑳𝑰𝑺 𝑼𝑳𝑨𝑵𝑮! ᴄᴏᴘʏʀɪɢʜᴛ ©2021 ʙʏ ʜᴏᴛᴋᴏᴘɪʟᴀᴛᴛᴇ_ 𝗣𝗟𝗔𝗚𝗜𝗔𝗧 𝗕𝗔𝗖𝗔 𝗜𝗡𝗜👇
You may also like
Slide 1 of 10
Lyodra & Nuca cover
Gone(✔)🔚 cover
Endless Love [ON GOING] cover
Skema Nestapa [Selesai]✓ cover
My Prince Is Cold  cover
Langit Senja (End) cover
ANASTASIA [COMPLETED] cover
Unlove you  cover
The Beautiful Youngest Sister cover
Sahabat untuk Lily [OPEN PRE-ORDER]✓ cover

Lyodra & Nuca

25 parts Ongoing

Lyodra Nuca Lyodra dan Nuca yang sudah berteman dari kecil, delapan lalu kemudian dipertemukan kembali oleh takdir. Akankah semua tetap sama? Cerita hasil kehaluan 😂 Selamat membaca Saya percaya keajaiban😇 Berikan komentar dan vote ya❣️ 27/7/2020 #1 #Indonesianidol2020